Kabupaten Rote Ndao: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Herryz (bicara | kontrib)
Pariwisata
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
Herryz (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
Baris 73:
Wilayah Kabupaten Rote Ndao memiliki topografi yang relatif datar, berombak, sampai bergelombang. Sebagian besar topografi merupakan daratan, berbukit bukit dengan tingkat kemiringan rata-rata mencapai 45° dengan ketinggian dari permukaan laut (dpl) 0–500 meter. Proporsi dataran tinggi terluas di Kabupaten Rote Ndao terdapat di kecamatan Rote Timur, Rote Tengah, Rote Selatan dan Pantai Baru, kecamatan-kecamatan ini adalah kecamatan-kecamatan yang berdampingan. Keseluruhan topografi pulau Rote melandai dari arah timur ke barat. Sedangkan kecamatan Rote Tengah, Rote Selatan, Pantai Baru dan Rote Timur juga mempunyai bagian wilayah yang rendah dengan ketinggian berkisar 0-7 meter di atas permukaan laut (mdpl). Dataran rendah yang paling luas terletak di wilayah kecamatan Rote Tengah, Rote Selatan, Pantai Baru, dan Rote Timur mengarah sepanjang pesisir pantai Utara ke bagian tengah wilayah.<ref name="Rote Ndao"/>
 
File[[Berkas:Boa Beach, Rote Ndao Regency, East Nusa Tenggara - panoramio.jpg|jmpl|250px|ki|Pantai Bo'a di kecamatan [[Rote Barat, Rote Ndao]].]]
Kemiringan lahan di wilayah pulau Rote, khususnya kecamatan Rote Barat dan Rote Timur lebih landai dari kecamatan lainnya di pulau Rote. Lereng dengan kemiringan lebih dari 40% hanya terdapat di kecamatan Rote Timur sebesar 0,33% dari luas wilayahnya, Kecamatan Pantai Baru 47,74% dari luas wilayahnya kemiringannya 2–15%, 38% berkemiringan 15-40%, sedangkan 11,70% dari luas wilayahnya berkemiringan 0–2%. Kecamatan Rote Tengah merupakan daerah yang berbukit-bukit dan bergunung, dilihat dari kemiringan lahan 15% sampai 40% luas lahannya 49,3 % dari luas lahan secara keseluruhan di kabupaten Rote Ndao. Dan dari luas lahan yang memiliki kemiringan >40% terdapat di Kecamatan Rote Tengah dengan persentase luas 70% dari luas wilayah secara keseluruhan.<ref name="Rote Ndao"/>
 
Baris 112 ⟶ 113:
{{utama|Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Rote Ndao}}
{{:Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Rote Ndao}}
 
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Rote Ndao merupakan lembaga legislatif unikameral yang menjadi mitra kerja Pemerintah Kabupaten Rote Ndao, Nusa Tenggara Timur. DPRD Rote Ndao memiliki 25 anggota yang tersebar dalam 10 partai politik, dengan perolehan suara mayoritas diraih oleh Partai NasDem.
 
Baris 170 ⟶ 172:
# Batu Termanu
{{EndDiv}}
 
== Galeri ==
<gallery>
File:Boa Beach, Rote Ndao Regency, East Nusa Tenggara - panoramio.jpg|Pantai Bo'a
</gallery>
 
<!--
== Kesehatan ==
Pada bidang kesehatan, terdapat 1 buah RSUD yang terletak di [[Baa|Kota Baa]] dan 12 unit [[Puskesmas]] yang tersebar pada masing-masing kecamatan.
Potensi wisatanya sangat besar. Salah satunya ada di daerah Rote Bagian Barat yakni ada pantai Nemberala dan Pantai Bo'a yang terkenal akan gelombangnya untuk berselancar. Di bagian timur terdapat Danau Laut Mati dan Mulut Seribu.
Di bagian tengah terdapat wisata Tangga 300 di desa Kuli.
-->
 
== Referensi ==