Catherine Neill: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Wagino Bot (bicara | kontrib)
k clean up, added orphan tag
 
Baris 1:
{{Orphan|date=November 2022}}
 
{{Yatim|Oktober 2022}}
'''Catherine Annie Neill''' ({{lahirmati||3|12|1921|6=23|7=2|8=2006}}) adalah seorang [[Kardiologi|kardiologiskardiologi]]s [[Pediatri|anak]] dari Inggris yang menghabiskan sebagian besar kariernya di [[Johns Hopkins Children's Center]] di [[Baltimore, Maryland|Baltimore]] yang juga menjadi tempat [[Helen B. Taussig]]. Keahlian utamanya adalah [[penyakit jantung bawaan]] dan dia berhasil menemukan satu jenis kelainan yang bernama [[Sindrom Scimitar]] pada tahun 1960.
 
== Kehidupan pribadi ==
Baris 8 ⟶ 10:
 
== Karier ==
Dia bekerja di [[Rumah Sakit Johns Hopkins]] di [[Baltimore, Maryland|Baltimore]] sebagai asisten dari Helen B. Taussig yang merupakan pendiri dari bidang kardiologi pediatrik dan salah satu pencetus dari metode pengobatan [[pirau Blalock–Taussig]].<ref name="times">{{Cite news|date=6 Maret 2006|title=Dr Catherine Neill|url=https://www.thetimes.co.uk/article/dr-catherine-neill-3h7glmpqnj9|work=[[The Times]]|access-date=3 Mei 2022}}</ref> Pada tahun 1960. Neill menemukan sebuah sindrom dan memberinya nama Sindrom Scimitar yang merupakan sebuah sindrom yang mengembalikan darah dari paru-paru ke sisi jantung yang salah.<ref name=":0" /><ref name=":1" />
 
== Referensi ==