Neferirkare Kakai: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Alecs.bot (bicara | kontrib)
Borgxbot (bicara | kontrib)
k Robot: Cosmetic changes
Baris 1:
'''Neferirkare Kakai''' adalah raja [[Mesir]] ketiga selama [[Dinasti kelima Mesir|dinasti kelima]]. Prenomennya, Neferirkare, berarti "Keindahan merupakan Jiwa [[Ra]]."<ref>Peter Clayton, Chronicle of the Pharaohs, Thames & Hudson Ltd, 1994. p.61</ref> Nama Horusnya merupakan Userkhau,<ref>I. E. S. Edwards, ed., ''The Cambridge Ancient History'', part Two, ISBN 05210779150-521-07791-5, p.183</ref> nama Horus Emasnya Sekhemunebu dan nama Nebtinya Khaiemnebty. Neferirkare kemungkinan saudara raja [[Sahure]] dan putra raja [[Userkaf]], sang pendiri dinasti.
 
==Referensi==