Kata serapan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Amerderra (bicara | kontrib)
Fitur saranan suntingan: 3 pranala ditambahkan.
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Tugas pengguna baru Disarankan: tambahkan pranala
Baris 14:
 
# Adopsi: Proses penyerapan kosa kata asing tanpa mengubah ejaan, pengucapan, dan penulisan. Contoh:
#* data (dari [[bahasa Latin]]: ''data'')
#* bola (dari bahasa Portugis: ''bola'')
#* aneka (dari bahasa Sanskerta: ''aneka'')
# Adaptasi: Proses penyerapan kosa kata asing dengan perubahan ejaan atau pelafalan yang sesuai kaidah bahasa Indonesia. Contoh:
#* bisnis (dari [[bahasa Inggris]]: ''business'')
#* mentega (dari bahasa Portugis: ''manteiga'')
#* baca (dari bahasa Sanskerta: ''vaca'')
# Terjemahan: Proses penyerapan kosa kata asing dengan mengambil konsep dasar dari bahasa asalnya kemudian diterjemahkan ke bahasa Indonesia. Contoh:
#* unduh (dari [[bahasa Jawa]]: ''unduh'')
# Kreasi: Hampir sama dengan kata serapan terjemahan, tetapi kata serapan kreasi tidak harus sama bentuknya dengan kata asalnya. Contoh:
#* berhasil guna (dari bahasa Inggris: ''effective)''<ref>{{Cite web|title=Apa Itu Kata Serapan? Berikut Jenis, Penulisan, dan Contoh Kata Serapan|url=https://xerpihan.id/blog/1246/apa-itu-kata-serapan-berikut-jenis-penulisan-dan-contoh-kata-serapan/|website=Xerpihan|access-date=2021-08-23}}</ref>