Pendudukan Chornobyl: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 63:
 
Menyusul penarikan mundur pasukan Rusia, staf di pembangkit listrik kembali mengibarkan bendera Ukraina ke atas pembangkit.<ref name=":4">{{Cite web|last=Vincent|first=Faustine|date=16 Juni 2022|title=Chernobyl: The story of 35 days of Russian occupation|url=https://www.lemonde.fr/en/international/article/2022/06/16/chernobyl-the-story-of-35-days-of-russian-occupation_5986980_4.html|website=Le Monde|access-date=24 Juni 2022|language=en}}</ref> Direktur Jenderal IAEA [[Rafael Grossi]], mengumumkan bahwa IAEA akan mengirimkan misi dukungan ke kawasan pembangkit "sesegera mungkin".<ref>{{Cite web|last=|first=|date=1 April 2022|title=UN Atomic Agency Chief Says He'll Lead Support Mission To Chernobyl 'As Soon As Possible'|url=https://www.rferl.org/a/chernobyl-grossi-support-mission-russian-troops/31781346.html|website=RFE/RL|access-date=24 Juni 2022|language=en}}</ref> Kemudian setelahnya, pasukan Ukraina kembali memasuki kawasan Zona Eksklusi pada 3 April.<ref name=":3" />
 
Menyusul kembalinya kendali Ukraina atas kawasan pembangkit, dicatat kerusakan signifikan pada bagian-bagian kantor fasilitas nuklir tersebut, termasuk grafiti dan jendela-jendela yang pecah. [[The Washington Post]] selanjutnya memperkirakan bahwa peralatan senilai sekitar 135 juta dolar AS telah dihancurkan, yakni komputer, kendaraan dan dosimeter radiasi.<ref>{{Cite web|last=Middleton|first=Joe|date=3 June 2022|title=Inside Chernobyl nuclear plant devastated by Russian troops as $135m of equipment destroyed|url=https://www.independent.co.uk/news/world/europe/chernobyl-nuclear-russian-invasion-b2093272.html|website=The Independent|access-date=24 Juni 2022|language=en}}</ref>
 
== Referensi ==