Thessaloniki: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Illchy (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Illchy (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 38:
Pada tahun 379 ketika Prefektur Romawi [[Illirikum]] dibagi atas wilayah Kekaisaran Bizantium dan Kekaisaran Romawi Barat, Tesalonika menjadi ibu kota Prefektur baru Illirikum.<ref name="LPTH"/> Setelah jatuhnya Roma pada tahun 476, Tesalonika menjadi kota terbesar kedua di dalam Kekaisaran Bizantium.<ref name="Urban history" />
 
== Tokoh terkenal asal Thessaloniki ==
* [[Santo Siril]] dan [[Santo Methodius]], penyebar agama Kristen di antara [[bangsa Slavia]] dan pencipta huruf [[Kiril]].
* [[Manolis Anagnostakis]], dokter dan penulis kiri
* Pavle Savić, seorang fisikawan [[Serbia]]
* [[Stavros Koujioumtzis]] ([[1932]]-[[2005]]), komposer Yunani dan penulis lirik
* [[Dionysis Savvopoulos]] (terlahir [[2 Desember]] [[1944]]), komposer, penulis lirik dan penyanyi Yunani
* [[Arif Hikmet]] (meninggal 1978), arsitek Turki
* Stratos Dionysiou (meninggal 1990), penyanyi populer
* Zoe Laskari (terlahir 1938), aktris Yunani
* [[Marinella]] (terlahir [[20 Mei]] [[1935]]), penyanyi populer
* Kostas Voutsas (terlahir 1930), aktor Yunani
* Nikos Papazoglou, Greekpenyanyi singerdan andkomponis composerYunani
* [[Calliope Tatti]] ([[1897]] - 1978)
* [[Kemal Atatürk|Mustafa Kemal Atatürk]] (1881 - 1938), politikus dan pendiri [[Turki|Republik Turki]]
* [[Nazım Hikmet]], (1902 - 1963), penyair Turki
* [[Cahit Arf]] (1910 - 1997), matematikawan Turki
* [[Pavlos Danelatos]], direktor teater
* [[Salih Omurtak]] ([[1889]] - [[1954]]), jenderal Turki
* [[Peja Stojakovic]], pemain bola basket Yunani-Serbia di liga [[NBA]]