Makaroni: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Menambah Kategori:Makanan menggunakan HotCat
Calonfilolog (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 3:
[[Berkas:Macaroni closeup.jpg|jmpl|200px|Makaroni]]
 
'''Makaroni''' merupakan salah satu [[pasta]] yang bentuknya seperti pipa kecil yang bengkok membentuk busur. Makaroni biasanya diolah dengan saus [[krim]] dan [[kacang polong]]. Makaroni sendiri dapat dihidangkan dengan bahan lainnya seperti daging ayam, sayur-sayuran, sapi dan masih banyak lagi sesuai selera <ref>{{cite web|url=http://pastafits.org/pasta-dictionary/|title=Pasta Shapes Dictionary - Pasta Fits|publisher=}}</ref>
 
Macaroni berasal dari kata ''maccheroni'' yang diadaptasi dari bahasa Sisillia ''maccaruni'' yang berarti adonan yang dibuat dengan tenaga.<ref>{{Cite web|date=2018-05-07|title=Catatan Sejarah Macaroni, Kuliner Legendaris yang Hari Ini Resmi Berusia 3,5 Abad|url=https://phinemo.com/sejarah-macaroni-yang-berusia-tiga-setengah-abad/|website=Phinemo.com|access-date=2022-12-05}}</ref> Pada tahun 1292, seorang penjelajah asal Vanesia yaitu Marco Polo membawa beragam jenis pasta termasuk makaroni dari daratan Cina ke Italia.<ref>{{Cite web|last=Times|first=I. D. N.|last2=Sullivan|first2=Kevin|title=6 Fakta Makaroni Yang Bakal Bikin Kamu Syok|url=https://www.idntimes.com/food/dining-guide/kevin-sullivan/6-fakta-makaroni-yang-bakal-bikin-kamu-syok|website=IDN Times|language=id|access-date=2022-12-05}}</ref><ref>{{Cite web|date=2018-05-07|title=Catatan Sejarah Macaroni, Kuliner Legendaris yang Hari Ini Resmi Berusia 3,5 Abad|url=https://phinemo.com/sejarah-macaroni-yang-berusia-tiga-setengah-abad/|website=Phinemo.com|access-date=2022-12-05}}</ref> Makaroni terbuat dari gandum, air, dan tepung terigu. Makaroni mengandung zat besi, asam folat, vitamin B1, vitamin B2, dan vitamin B3.<ref>{{Cite web|date=2021-10-02|title=8 Resep Jajanan dari Makaroni Ala Rumahan, Enak dan Praktis|url=https://www.merdeka.com/jabar/8-resep-jajanan-dari-makaroni-ala-rumahan-enak-dan-praktis-kln.html|website=merdeka.com|language=en|access-date=2022-12-05}}</ref>
Makaroni biasanya terbuat dari tepung [[terigu]].yang dicampur dengan bahan lainnya sehingga membuat tekstur Makaroni menjadi benar benar sebuah Makaroni
 
== Lihat pulaReferensi ==
<references />
* [[Daftar pasta]]
 
== Pranala luar ==
{{commonscat}}