Rumah musalaki: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Blackman Jr. (bicara | kontrib)
k Blackman Jr. memindahkan halaman Rumah Musalaki ke Rumah musalaki dengan menimpa pengalihan lama
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 1:
'''Rumah musalaki''' di Ende atau '''Uma Manaran''' yakni '''Umanetan Rimean''' di Belu adalah contoh [[rumah adat]] atau [[rumah tradisional]] yang banyak dijumpai di [[provinsi]] [[Nusa Tenggara Timur]], [[Indonesia]]. Rumah ini sendiri menjadi lambang dari provinsi Nusa Tenggara Timur. Rumah adat ini sendiri merupakan tempat tinggal khusus bagi kepala suku dari beberapa suku di provinsi Nusa Tenggara Timur. Karena sudah menjadi lambang dari provinsi, saat ini desain bangunan pemerintahan seperti kelurahan, kecamatan, hingga kabupaten di Nusa Tenggara Timur mayoritas mengadopsi konsep dari rumah musalaki, serta di beberapa wilayah rumah ini sudah dihuni oleh masyarakat pada umumnya.
 
== Etimologi ==