Gelar kehormatan Latin: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Borgxbot (bicara | kontrib)
k Robot: Cosmetic changes
Relly Komaruzaman (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 10:
Biasanya, sebuah peraturan "gelar" [[kolese]] atau [[universitas]] memberikan aturan yang jelas untuk nilai minimum dan persyaratan lainnya - seperti [[tesis]] tertulis - yang dibutuhkan untuk mendapatkan pembedaan kehormatan tertentu.
 
Meskipun penggunanpenggunaan kehormatan untuk gelar prasarjana dibatasi dalam akademi [[Amerika]], penggunaan dalam gelar [[doktor]] adalah umum di seluruh dunia. Misalnya, Belanda menggunakan kehormatan Latin satu kelas untuk diploma Master. [[Klasifikasi gelar prasarjana Britania]] menggunakan skema yang berbeda, digunakan luas (dengan beberapa variasi) di [[Britania Raya]], [[Irlandia]], dan [[Hong Kong]].
 
== Pranala luar ==