Ibadi: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan |
Sejarah |
||
Baris 1:
{{Kotak samping Islamisme}}
'''Ibadi''' ({{lang-ar|الإباضية}}), juga disebut '''Bada'iyah''' dan '''Ibadiyah''' adalah
</ref>{{sfn|Hoffman|2012}} meskipun Ibadisme kontemporer sangat keberatan dengan pengklasifikasian sebagai Khawarij.{{sfn|Hoffman|2012}}
Ibadi Islam saat ini merupakan denominasi Muslim terbesar di [[Oman]], tetapi juga dipraktikkan pada tingkat yang lebih rendah di [[Aljazair]], [[Tunisia]], dan [[Libya]].{{sfn|Hoffman|2012}}
== Sejarah ==
Mazhab Ibadi muncul dilatarbelakangi dengan kehadiran kelompok khawarij. Secara bahasa, khawarij berasal dari istilah dalam bahasa Arab yakni ''kharij'', yang artinya, keluar. Makna khawarij di sini yakni keluar dari dari kepemimpinan [[Ali bin Abi Thalib]] karena mereka tidak menyetujui perdamaian antara Ali dan [[Muawiyah bin Abu Sufyan]].
Khawarij pun memiliki sekte-sekte kecil yang terpecah-belah yang disebabkan perbedaan visi salah satunya terdapat sekte Ibadiyah. Perpecahan Khawarij dipicu perbedaan pandangan antartokohnya. Kadang kala, satu sama lain justru saling menuduh kafir.
Empat grup utama muncul. Mereka adalah Azariqah (dipimpin Abu Rasyid Nafi bin al-Azraq), '''Najadat''' (dipimpin Najdah ibn ‘Amir al-Hanafi), Shufriyyah (dipimpin Abdullah bin al-Shaffar), dan Ibadiyah. <ref>{{Cite web|date=2020-05-09|title=Mengenal Ibadiyah, Aliran yang Marak di Oman|url=https://republika.co.id/share/qa2ofu458|website=Republika Online|language=id|access-date=2022-12-14}}</ref>
== Referensi ==
<references />
* {{cite book|first=Adam B. |last=Gaiser|title=Muslims, Scholars, and Soldiers: The Origin and Elaboration of the Ibadi Imamate Traditions|url=https://archive.org/details/muslimsscholarss0000gais |year=2010|publisher=Oxford University Press|isbn=978-0-19-973893-9}}
* {{EI3|last=Gaiser|first=Adam|year=2021|title=Ibāḍiyya|doi=10.1163/1573-3912_ei3_COM_30614}}
|