Taipan pesisir: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k ~PL |
k clean up |
||
Baris 27:
== Deskripsi fisik ==
Taipan pesisir adalah ular berbisa terpanjang di Australia.<ref name='AVRU'>{{cite web|title=FAQ: Snakes|url=http://www.avru.org/faqsnakes.html|work=Australian Venom Research Unit|publisher=University of Melbourne|accessdate=7 December 2011}}</ref> Akan tetapi, spesimen yang umum dijumpai ukuran panjangnya hanya sekitar 1.2 meter (termasuk ekor). Beberapa spesimen lainnya berukuran panjang antara 1.5 sampai 2 meter. Jenis taipan lainnya, termasuk [[taipan pedalaman]], dapat mencapai ukuran serupa meskipun lebih kecil dalam ukuran rata-rata. Spesimen taipan pesisir dengan panjang rata-rata 2 meter bobotnya sekitar 3
Kepala taipan pesisir berukuran panjang dan sempit seperti pada [[mamba hitam]] Afrika (''Dendroaspis polylepis''), tetapi tidak berbentuk peti-mati. Kedua ular paling mematikan di dunia ini konvergen satu sama lain dalam beberapa aspek morfologi, ekologi, dan perilaku.<ref name=ShineCov>{{cite journal|vauthors=Shine R, Covacevich J|title=Ecology of highly venomous snakes: the Australian genus ''Oxyuranus'' (Elapidae).|journal=Journal of Herpetology|volume=17|issue=|pages=60–69|year=1983|doi=10.2307/1563782}}</ref> Taipan pesisir memiliki kening bersudut dan wajah yang berwarna pudar. Tubuhnya ramping dengan warna yang bervariasi,<ref name='QM'>{{cite web|title=Coastal Taipan|url=http://www.qm.qld.gov.au/Find+out+about/Animals+of+Queensland/Reptiles/Snakes/Common+and+dangerous+species/Coastal+Taipan|work=Queensland Museum|accessdate=17 April 2012}}</ref> seringnya berwarna zaitun terang atau cokelat kemerahan, tetapi beberapa spesimen bisa berwarna kelabu gelap hingga kehitaman. Warna pada sisi tubuh lebih terang, sedangkan bagian bawah tubuh (ventral) biasanya berwarna putih-krem hingga kuning muda pucat, dan seringkali terdapat noda atau flek berwarna oranye atau pink. Setiap spesimen mengalami perubahan musiman pada pewarnaan, menjadi gelap saat musim dingin dan memudar pada musim panas.<ref name="australianmuseum.net.au">[http://australianmuseum.net.au/Coastal-Taipan Coastal Taipan - The Australian Museum<!-- Judul yang dihasilkan bot -->]</ref> Mata ular ini berukuran besar dan bulat, dengan warna cokelat muda atau seringkali cokelat tua dengan pupil besar.<ref name='QM'/><ref name='Review'>{{cite journal|author=Hoser RT|authorlink=Raymond Hoser|title=An overview of the taipans, genus ''Oxyuranus'' (Serpentes: Elapidae) including the description of a new subspecies|journal=Crocodilian - Journal of the Victorian Association of Amateur Herpetologists|volume=3|issue=1|pages=43–50|date=May 2002}}</ref>
Baris 36:
Taipan pesisir tersebar luas di [[Australia]] bagian utara dan [[Pulau Papua]].<ref name=NRDB/> Terdapat dua subspesies taipan pesisir:<ref name=ITIS>{{ITIS|id=700648|taxon=''Oxyuranus scutellatus'' (W. Peters, 1867)}}</ref>
* ''O. s. cani'' – Taipan papua, ''Papuan taipan'', atau ''New Guinean taipan''. Tersebar di Pulau papua bagian selatan, yang meliputi Provinsi [[Papua]], Indonesia dan [[papua Nugini]].<ref name='OSHEA'>[[Mark O'Shea (herpetologist)|O'Shea, Mark]] (1996). ''A Guide to the Snakes of Papua New Guinea''. Port Moresby, Papua New Guinea: Independent Publishing Group. 251 pp. {{ISBN|981-00-7836-6}}.</ref>
* ''O. s. scutellatus'' – Taipan pesisir. Tersebar di pesisir Australia bagian utara hingga timur, yang meliputi bagian timur-laut [
Taipan pesisir dapat ditemukan di berbagai habitat. Ular ini dapat dijumpai di daerah yang hangat dan basah hingga wilayah pesisir tropis, hutan monsoon, hutan sklerofil, hutan terbuka (''woodlands''), serta padang rumput baik alami maupun buatan, dan tumpukan barang yang tidak terpakai.<ref name='OSHEA'/><ref name='Museum'>{{cite web|title=Animal Species: Coastal Taipan|url=http://australianmuseum.com/Coastal-Taipan|work=Australian Museum|accessdate=17 April 2012}}</ref> Taipan pesisir menyukai liang hewan yang tidak terawat, batang kayu berongga, dan tumpukan vegetasi atau dedaunan sebagai tempat berlindung.<ref name='Museum'/>
|