Project Ara: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 51:
'''Project Ara''' adalah sebuah nama kode sebuah proyek inisiatif oleh [[Google]] yang bertujuan untuk mengembangkan sebuah platform yang bebas untuk membuat smartphone yang sangat modular. platform ini akan disertakan bingkai struktural yang menahan modul - modul dari pilihan sang pemilik, seperti layar, papan ketik, dan tambahan baterai. ini akan membolehkan penggunanya untuk mengganti modul yang rusak atau ingin memperbaharuinya pada saat inovasi baru muncul, menyediakan daur hidup lebih lama, dan berpotensial untuk mengurangi limbah elektronik.<ref>{{cite web|last=Byford|first=Sam|title=Motorola reveals ambitious plan to build modular smartphones|url=http://www.theverge.com/2013/10/29/5041336/motorola-project-ara-modular-smartphones|work=The Verge|publisher=Vox Media|accessdate=29 October 2013|date=29 October 2013}}</ref><ref>{{cite web|last=Musil|first=Steven|title=Motorola unveils Project Ara for custom smartphones|url=http://news.cnet.com/8301-1035_3-57609735-94/motorola-unveils-project-ara-for-custom-smartphones/|work=CNET|publisher=CBS Interactive|accessdate=29 October 2013|date=29 October 2013}}</ref> Model pertama dari Project Ara akan dijadwalkan untuk dirilis pada bulan Januari tahun 2015 dan diperkirakan dipasarkan dengan harga berkisar $50.<ref>{{cite web | last=Rosenblatt | first=Scott | title=Google targeting Project Ara modular phone for January 2015 | url=http://www.cnet.com/news/google-targeting-project-ara-phone-for-january-2015/ | work=[[CNET]] | accessdate=16 April 2014 | date=15 April 2014}}</ref>
 
Proyek ini awalnya dikepalai oleh Tim ATAP yang dinaungi oleh [[Motorola Mobility]] saat masih menjadi bagian dari Google. Walaupun Google sudah menjual Motorola ke[[Lenovo]], masih memegang tim proyekmarsel ini yang akan ditransfer untuk bekerja dibawah direksi divisi [[Android (sistem operasi)|Android]].<ref name=verge-aragoogle>{{cite web|title=Google to keep Motorola's Advanced Technology group, including Project Ara modular phone|url=http://www.theverge.com/2014/1/29/5359068/google-keeping-motorola-advanced-technology-group-project-ara-phone|work=The Verge|accessdate=30 January 2014}}</ref>
 
== Tujuan Proyek ==