Perhimpunan Pelajar Indonesia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Bot5958 (bicara | kontrib)
k Perbaikan untuk PW:CW (Fokus: Minor/komestika; 1, 48, 64) + genfixes
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 4 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.9.2
Baris 13:
 
== Sejarah ==
Perhimpunan Pelajar Indonesia se-Dunia (PPI Dunia) didirikan di Konferensi International Pelajar Indonesia (KIPI) yang diadakan di kampus [[Universitas New South Wales]] (UNSW), Sydney, Australia pada tanggal 9 September 2007. Saat itu belum ada koordinator secara perorangan, namun acara ini menjadi cikal bakal PPI Dunia.<ref>{{Cite web|url=http://ppidunia.org/tentang-ppi-dunia/|title=Tentang PPI Dunia – PPI DUNIA|website=ppidunia.org|language=en-US|access-date=2018-02-02|archive-date=2018-02-03|archive-url=https://web.archive.org/web/20180203005756/http://ppidunia.org/tentang-ppi-dunia/|dead-url=yes}}</ref>
 
Embrio utamanya adalah acara yang diselenggarakan oleh Pengurus Pusat Persatuan Pelajar Indonesia Australia (PPIA) periode 2006-2008 yang mengangkat tema “Membangun Daya Saing Bangsa: Pulang atau Mengabdi dari Jauh”. Dibuka oleh Menpora [[Adhyaksa Dault|Adiyaksa Dault]] dan ditutup oleh Menteri Lingkungan Hidup, [[Rachmat Witoelar]].
Baris 24:
 
== PPI Kawasan ==
PPI Kawasan dibentuk untuk sebagai perwakilan dari PPI Negara yang seringnya tidak bisa hadir ketika diadakan Simposium Internasional. Pembentukan dan pembagian dalam 3 PPI Kawasan diadakan pada Simposium PPI Dunia di Kuala Lumpur februari 2012.<ref>[{{Cite web |url=https://ppi.id/tentang-ppi-dunia/ |title=Tentang PPI Dunia] |access-date=2021-02-04 |archive-date=2021-01-17 |archive-url=https://web.archive.org/web/20210117211332/https://ppi.id/tentang-ppi-dunia/ |dead-url=yes }}</ref>
 
=== PPI Kawasan Amerika dan Eropa ===
Baris 108:
=== Amerika Serikat ===
{{Main|Permias}}
PPI di [[Amerika Serikat]] disebut dengan [[Permias]],<ref>[{{Cite web |url=http://www.permias.net/ |title=PERMIAS NETwork – Wadah Permias-Permias se-Amerika Serikat] |access-date=2018-01-14 |archive-date=2017-09-11 |archive-url=https://web.archive.org/web/20170911165559/http://permias.net/ |dead-url=yes }}</ref> sebagaimana yang tersebut dalam pendirian organisasi Permias pertama di [[Washington D.C]]. pada tanggal [[24 Desember]] [[1961]]. Secara organisasi, Permias memiliki perbedaan dengan PPI, namun secara jiwani, kedua-duanya sama-sama berdiri untuk menaungi mahasiswa-mahasiswi Indonesia yang bersekolah di luar Indonesia.
 
Permias Indonesia dibagi berdasarkan negara bagian, namun tidak sedikit pula yang memiliki lebih dari satu Permias di satu [[negara bagian]] jikalau negara bagian tersebut luas atau memiliki lebih dari satu perguruan tinggi populer, dan jaraknya tidak berdekatan sehingga tidak memungkinkan bagi pelajar-pelajar yang tinggal berjauhan tersebut untuk diwadahi dalam satu Permias.
Baris 500:
Hal tersebut bertujuan untuk membentuk kepengurusan baru periode 2008–2009. Kongres dihadiri oleh 34 mahasiswa yang sedang menuntut ilmu di Federasi Rusia, Bapak Wakil Duta Besar RI untuk Rusia sebagai Penasehat, Bapak Pejabat Fungsi Pendidikan Sosial Budaya RI selaku Pembina pendidikan, dan juga Bapak Atase Pertahanan RI sebagai pembina keamanan, serta dibentuk dan disahkan sejumlah cabang dan komisariat.
 
Permira Pusat Hingga hari ini jumlah mahasiswa Indonesia yang belajar di Federasi Rusia mencapai 652 orang, yang tersebar di 41 kota di Rusia<ref name="permira.ppi.id">{{Cite web|url=http://permira.ppi.id/Students.html|website=permira.ppi.id|access-date=2020-05-05|title=Salinan arsip|archive-date=2020-05-28|archive-url=https://web.archive.org/web/20200528030230/http://permira.ppi.id/Students.html|dead-url=yes}}</ref>
 
Berikut adalah daftar Permira Perwakilan pada tahun 2019-2020<ref name="permira.ppi.id"/>