Industri otomotif di Tiongkok: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 2 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.9.2
Baris 1:
[[Berkas:Chang'an avenue in Beijing.jpg|jmpl|300px|[[Chang'an Avenue]] di [[Beijing]].]]
Sejak akhir tahun 2008, [[Republik Rakyat Tiongkok]] telah menjadi pasar otomotif terbesar di dunia.<ref>{{cite web|author=22:25 |url=http://en.rian.ru/world/20090206/120007709.html |title=RIA Novosti - World - China becomes world's largest car market |publisher=En.rian.ru |date= |accessdate=2009-04-28}}</ref><ref>{{cite web|author=6:13 a.m. ET |url=http://www.msnbc.msn.com/id/30802161/ |title=China emerges as world's auto epicenter - Politics- msnbc.com |publisher=MSNBC |date=2009-05-20 |accessdate=2009-05-25}}</ref><ref>{{cite news|url=http://www.economist.com/daily/news/displaystory.cfm?story_id=14732026&fsrc=nwl|title=More cars are now sold in China than in America|publisher=The Economist|date=2009-10-23 }}</ref> Industri mobil di Tiongkok mengalami perkembangan yang sangat pesat sejak tahun 1990-an. Pada tahun 2009, China memproduksi 13,79 juta kendaraan, dimana 8 juta di antaranya adalah kendaraan penumpang ([[sedan]], [[Sport utility vehicle|SUV]], [[Minivan|MPV]] dan [[Crossover (mobil)|crossover]]), dan 3,41 juta unit di antaranya adalah kendaraan komersial ([[bus]], [[truk]], dan [[traktor]]). Di antarasemua mobil yang diproduksi itu, 44.3%-nya adalah merek lokal ([[BYD Auto|BYD]], [[Lifan Group|Lifan]], [[Chang'an Motors|Chang'an (Chana)]], [[Geely Automobile|Geely]], [[Chery Automobile|Chery]], [[Hafei]], [[AnhuiJAC Jianghuai AutomobileMotors|Jianghuai (JAC)]], [[Great Wall Motor|Great Wall]], [[Roewe]], etc.), dan sisanya adalah mobil-mobil yang diproduksi secara joint ventura dengan pabrikan asing seperti [[Volkswagen]], [[Mitsubishi]], [[General Motors]], [[Hyundai Motor Company|Hyundai]], [[Nissan]], [[Honda]], [[Toyota]] etc. Kebanyakan mobil yang diproduksi di Tiongkok terjual di Tiongkok sendiri, dengan hanya 369.600 unit mobil saja yang diekspor tahun 2009.
 
Jumlah produksi mobil di China mencapai angka satu juta unit pertama kali tahun 1992. Pada tahun 2000, China sudah memproduksi lebih dari 2 juta unit kendaraan. Setelah China masuk menjadi anggota [[World Trade Organization]] (WTO) pada tahun 2001, perkembangan industri otomotif disana semakin meningkat dengan cepat. Antara tahun 2002 dan 2007, angka penjualan kendaraan di China tumbuh rata-rata 21 persen per tahun, atau bertambah sekitar satu juta unit kendaraan per tahunnya. Pada tahun 2006, angka kapasitas produksi kendaraan mencapai tujuh juta unit, dan pada tahun 2007, China bisa memproduksi lebih dari 8 juta mobil.<ref>{{cite web|url=http://english.people.com.cn/90001/90778/90860/6789987.html |title=China's 10 millionth vehicle this year comes off the production line - People's Daily Online |publisher=English.people.com.cn |date=2009-10-21 |accessdate=2009-12-05}}</ref> Pada tahun 2009, 13,759 juta unit [[kendaraan bermotor]] diproduksi di China, dan melewati Amerika Serikat sebagai pasar kendaraan terbesar di dunia. Pada tahun 2010, angka penjualan mobil di China menembus 18 juta unit, dengan 13,76 juta di antaranya sudah diantarkan ke konsumen. Angka ini adalah rekor dunia untuk jumlah penjualan mobil terbanyak di dalam satu negara sepanjang sejarah umat manusia.<ref>{{cite news|url=http://chinaautoweb.com/2011/01/chinese-auto-sales-set-new-world-record-of-18-million-units-in-2010/|title=Chinese Auto Sales Set New World Record of 18 Million Units in 2010|publisher=ChinaAutoWeb.com}}</ref>
Baris 15:
* 10 Maret 1958: Truk ringan pertama NJ130 berkapasitas 2½ ton diproduksi di Nanjing, basisnya diambil dari [[GAZ-51]] dari Rusia. Truk ini dinamai Yuejin di Tiongkok oleh Menteri Mesin Industri.
* Juni 1958: Nanjing Automobile Works, sebelumnya hanya memproduksi kendaraan militer untuk Angkatan Darat, diluncurkan. Produksi truk ini terus dilakukan sampai model terakhir (NJ134) keluar dari jalur perakitan tanggal 9 Juli 1987. Total produksinya sebanyak 161.988 unit (NJ130, NJ230, NJ135 dan NJ134).
* akhir 1950an sampai 1960an: Beberapa perusahaan otomotif didirikan di [[Nanjing]] (sekarang ini [[Nanjing Automobile (Group) Corporation]]), [[Shanghai]] (sekarang ini [[Shanghai Automotive Industry Corporation]]), [[Jinan]] (menjadi [[China National Heavy Duty Truck Group]]), dan [[Beijing]] (saat ini [[Beijing Automotive Group|Beijing Automotive Industry Holding Corporation]]).
* 1968: Second Automobile Works (nantinya menjadi [[Dongfeng Motor Corporation]]) didirikan.
 
Baris 44:
Impor mobil dari luar negeri yang sangat besar pun menyebabkan defisit perdagangan parah yang akhirnya membuat pemerintah Tiongkok membuat kebijakan "pengereman", baik melalui propaganda maupun perdagangan yang semakin dipersulit.<ref name="BJ151">Mann, pp. 151-152</ref> Pajak barang impor dinaikkan bulan Maret 1985 dan sebuah pajak baru kemudian ditambahkan juga. Pada bulan September 1985, keluarlah kebijakan moratorium impor kendaraan dari luar selama 2 tahun.<ref name="BJ151"/>
 
Ketika membatasi impor, Cina juga mencoba meningkatkan produksi lokalnya dengan membuat perusahaan joint ventura. Tahun 1983, [[American Motors|American Motors Corporation]] (AMC, nantinya diakuisisi oleh [[Chrysler Corporation]]) menandatangani kontrak 20 tahun untuk memproduksi kendaraan [[Jeep]] mereka di Beijing. Tahun berikutnya, [[Volkswagen]] menandatangani kontrak 25 tahun untuk memproduksi mobil di [[Shanghai]]. [[Peugeot]] juga menandatangani kontrak untuk memproduksi mobilnya di kota [[Guangzhou]].<ref name="Harwik" /> Kontrak kerja sama awal ini tidak memperbolehkan Cina untuk memakai teknologi-teknologi canggih dari luar, sehingga perakitan kendaraan adalah jenis usaha yang paling banyak dilakukan.<ref>{{cite conference | first = Crystal | last = Chang | title = Developmental Strategies in a Global Economy: The Unexpected Emergence of China’s Independent Auto Industry | pages = 7 | date = 2009 | url = http://papers.ssrn.com/sol3/papers.cfm?abstract_id=1450117 | accessdate = 01/04/2012}}</ref>
 
Tiga joint-ventura besar dan tiga joint-ventura kecil:
Baris 55:
* [[Beijing-Benz DaimlerChrysler Automotive|Beijing Automotive Industry]] - [[Hyundai Motor]] - [[DaimlerChrysler]]: [[Jeep Cherokee (XJ)]].
* [[Guangzhou Automobile Industry Group]] - [[Peugeot]]: [[Peugeot 504]] (kemudian dibatalkan). Pada tahun 1990-an, Honda menggantikan Peugeot sebagai partner Guangzhou Auto dan mereka mulai memproduksi [[Honda Accord|Accord]] dan [[Honda Fit|Fit]]. Pada tahun 2006, mereka juga mulai memproduksi Toyota [[Camry]]. Saat ini, provinsi [[Guangdong]] merupakan pusat produksi mobil-mobil Jepang di Tiongkok.
* [[FAW Tianjin|Tianjin Automotive Industry]] - [[Daihatsu]]: [[Daihatsu Charade]] (sejak bergabung dengan joint-ventura [[FAW Group|FAW]]/[[Toyota]]).
 
=== 1990 sampai sekarang ===