Jack Johnson (musisi): Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k →Pranala luar: clean up |
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Tugas pengguna baru Newcomer task: copyedit |
||
Baris 4:
== Biografi ==
=== Tahun-tahun pertama ===
Johnson adalah seorang [[selancar|peselancar]] profesional hingga mendapatkan kecelakaan yang menyebabkan hidungnya patah, [[gigi]] depannya rontok dan mulut dan dahinya harus dijahit dengan lebih dari 150 jahitan. Dia juga sangat menyenangi [[skateboarding]] dan belajar untuk berselancar dan bermain skateboard dari teman baik ayahnya yang bernama Alex Cowell.
Alex juga mengajari Jack untuk bermain [[gitar]]. Jack Johnson pertama kali belajar bermain gitar pada umur 14 tahun, tetapi belum sempat memikirkan karier di bidang seni sampai ketika dia masuk di [[University of California]] di Santa Barbara, dimana dia lulus dengan ijasah perfilman. Setelah lulus, Jack mulai bertamasya dan, pada tahun 1997-1998, merekam dan mendireksi film selancar yang berjudul ''[[Thicker Than Water]]''. Jack juga adalah seorang [[vegetarian]].
<!--
|