Zulkifli Hasan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 2 sources and tagging 5 as dead.) #IABot (v2.0.9.2
Baris 102:
Zulkifli pernah menjabat sebagai [[Kementerian kehutanan republik indonesia|Menteri Kehutanan Republik Indonesia]] menggantikan [[Malem Sambat Kaban]], yaitu sejak [[22 Oktober]] [[2009]] hingga [[1 Oktober]] [[2014]].<ref name="profil.merdeka.com">{{Cite news|url =http://profil.merdeka.com/indonesia/z/zulkifli-hasan/|title= Profil Zulkifli Hasan|publisher= Merdeka.com|date=20 Oktober 2009|accessdate=20 Oktober 2009|author=|language=id|work=[[Merdeka.com]]}}</ref> Pada masa jabatannya sebagai Menhut RI, ia telah dua kali menerima gelar Doktor Kehormatan (Honoris Causa), yaitu yang pertama untuk bidang Administrasi Publik dari Sejong University ([[Seoul|Seoul, Korea]]) dan yang kedua untuk bidang Manajemen Sumber Daya Manusia (SDM) dari [[Universitas Negeri Semarang]] ([[Semarang kota|Semarang, Indonesia]]).<ref>{{cite news|url= http://ppid.dephut.go.id/berita_terkini/browse/12|title= Menteri Kehutanan Zulkifli Hasan Terima Gelar Doctor Honoris Causa|publisher= PPID Kementerian Kehutanan Republik Indonesia|date= 20 Maret 2013|accessdate= 20 Maret 2013|author= |archive-date= 2015-02-07|archive-url= https://web.archive.org/web/20150207053007/http://ppid.dephut.go.id/berita_terkini/browse/12|dead-url= yes}}</ref> Selama tahun 2004''–''2009, ia berkiprah di lembaga legislatif sebagai anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia ([[DPR RI]])<ref>Tim Litbang Kompas, ''Wajah DPR & DPD [[2009]]-[[2014]]: Latar Belakang Pendidikan dan Karier'' (Jakarta: Penerbit Buku Kompas, 2010), hlm.462</ref> dan selama tahun [[2005]]''–''[[2010]], ia memegang jabatan internal partai sebagai Sekretaris Jenderal [[Partai Amanat Nasional]] (PAN).<ref>{{Cite web |url=https://www.selasar.com/politik/pimpinan-mpr-resmi-terpilih |title=Salinan arsip |access-date=2015-01-26 |archive-date=2015-02-07 |archive-url=https://web.archive.org/web/20150207051827/https://www.selasar.com/politik/pimpinan-mpr-resmi-terpilih |dead-url=yes }}</ref> Sejak tahun 2016-2021, ia juga menjabat sebagai Wakil Ketua Majelis Pembina Pusat [[Persatuan Tarbiyah Islamiyah]] (Tarbiyah-PERTI).<ref>{{Cite news|last=Ferdiansyah|date=2018-09-18|title=Ketua MPR Zulkifli dikonfirmasi soal tugas dewan pembina Tarbiyah-PERTI|url=https://www.antaranews.com/berita/749376/ketua-mpr-zulkifli-dikonfirmasi-soal-tugas-dewan-pembina-tarbiyah-perti|work=[[Lembaga Kantor Berita Nasional Antara|ANTARA News]]|access-date=2022-06-15|first=Benardy|editor-last=Wibisono|editor-first=Kunto}}</ref>
 
Zulkifli Hasan menyelesaikan pendidikan menengah atas di [[SMA Negeri 53 Jakarta]] pada tahun [[1982]].<ref name="nasional.kompas.com">http://nasional.kompas.com/read/2014/10/08/07000051/Ini.Sosok.Zulkifli.Hasan.Ketua.MPR.2014-2019</ref> Selanjutnya, ia mengambil program sarjana di Fakultas Ekonomi [[Universitas Krisnadwipayana]] dan mendapat gelar Sarjana Ekonomi pada tahun [[1996]].<ref name="nasional.kompas.com"/> Ia kemudian mengambil program pasca sarjana di Sekolah Tinggi Manajemen PPM dan mendapat gelar Magister Manajemen pada tahun [[2003]].<ref name="nasional.kompas.com"/> Di awal masa jabatannya sebagai Ketua [[MPR RI]], ia mengemban tugas menyelenggarakan pelantikan presiden-wakil presiden untuk masa pemerintahan [[2014]]''–''[[2019]] di tengah situasi politik yang penuh ketegangan.<ref>http://www.republika.co.id/berita/koran/opini-koran/14/07/19/n8yk3o-cerdas-menyikapi-pilpres</ref> Dalam persiapan jelang pelantikan tersebut, dirinya berkomitmen untuk dapat menyelenggarakan pelantikan dengan baik dan akan mengupayakan kehadiran semua pihak, termasuk [[Prabowo Subianto]] dan [[Hatta Rajasa]] selaku calon presiden dan calon wakil presiden yang menjadi pesaing pasangan pemenang, [[Joko Widodo]] dan [[Jusuf Kalla]].<ref name="tempo.co">http://www.tempo.co/read/news/2014/10/18/078615263/Ketua-MPR-Pelantikan-Jokowi-Sudah-Siap-90-Persen{{Pranala mati|date=Januari 2023 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}</ref><ref>{{Cite web |url=http://www.rri.co.id/post/berita/109882/nasional/ketua_mpr_jamin_pelantikan_presiden_jokowi_akan_lancar.html |title=Salinan arsip |access-date=2015-01-26 |archive-date=2015-07-15 |archive-url=https://web.archive.org/web/20150715015912/http://www.rri.co.id/post/berita/109882/nasional/ketua_mpr_jamin_pelantikan_presiden_jokowi_akan_lancar.html |dead-url=yes }}</ref> Ia berhasil melaksanakan tugasnya itu dengan baik dan pelantikan berlangsung damai.<ref>http://fastnewsindonesia.com/article/sidang-paripurna-pelantikan-presiden-dan-wakil-presiden-berlangsung-damai</ref>
 
== Kehidupan awal ==
Baris 141:
 
==== Terpilihnya Zulkifli Hasan sebagai Sekjen PAN ====
Karier politik Zukifli Hasan di dalam internal [[Partai Amanat Nasional|PAN]] berkembang positif. Zulkifli Hasan termasuk salah satu dari tim kepengurusan DPP [[Partai Amanat Nasional|PAN]] 2005-2010. Pada saat itu, tim formatur yang menyusun kepengurusan DPP PAN 2005-2010 diketuai oleh Ketua Umum terpilih [[Soetrisno Bachir]].<ref name="politikindonesia.com">{{Cite web |url=http://politikindonesia.com/index.php?k=politik&i=1676-Soetrisno-Bachir-Ketua-Umum-PAN-2005-2010- |title=Salinan arsip |access-date=2015-01-26 |archive-date=2015-05-11 |archive-url=https://web.archive.org/web/20150511190907/http://politikindonesia.com/index.php?k=politik&i=1676-Soetrisno-Bachir-Ketua-Umum-PAN-2005-2010- |dead-url=yes }}</ref> Saat mengumumkan kepengurusannya, disepakati bahwa kepengurusan DPP [[Partai Amanat Nasional|PAN]] menjadi berjumlah 45 orang dari sebelumnya yang hanya 40 orang.<ref name="politikindonesia.com"/> Zulkifli Hasan kemudian ditetapkan sebagai Sekretaris Jenderal pada rapat maraton formatur pada tanggal 11 April 2005.<ref>http://www.tempo.co/read/news/2005/04/11/05559387/Zulkifli-Hasan-Jadi-Sekjen-PAN-2005-2010{{Pranala mati|date=Januari 2023 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}</ref>
 
==== Zulkifli Hasan mendapatkan Kadarman Award ====
Baris 166:
Dukungan penuh juga hadir dari 22 DPD [[Partai Amanat Nasional|PAN]] Kabupaten Sulawesi Selatan yang membentuk forum DPD.<ref name="ReferenceD">http://www.tribunnews.com/nasional/2015/01/08/22-dpd-pan-sulsel-kompak-ke-zulkifli-hasan</ref> Andi Irwandi Natsir selaku Koordinator Forum DPD [[Partai Amanat Nasional|PAN]] se-Sulsel menyatakan Zulkifli Hasan layak dapat kesempatan memimpin [[Partai Amanat Nasional|PAN]].<ref name="ReferenceD"/> Ia mengatakan dalam sebuah wawancara dengan [[Tribunnews.com|Tribunnews]], "Tidak usah dipertanyakan lagi, menjadi pimpinan [[MPR RI]] adalah bukti nyata dari itu.” Dewan Pimpinan Daerah (DPD) [[Partai Amanat Nasional|PAN]] se-Sumatra Barat menyatakan komitmen mendukung Zulkifli Hasan menjadi ketua umum partai periode 2015''–''2020.<ref>http://nasional.republika.co.id/berita/nasional/politik/15/01/22/nik8ya-pan-sesumbar-dukung-zulkifli-hasan</ref>
 
Wakil Sekjen DPP [[Partai Amanat Nasional|PAN]] yang juga anggota tim sukses Zulkifli Hasan, [[Teguh Juwarno]], mengatakan dalam sebuah wawancara dengan [[Seputar Indonesia|Sindo]] pada 21 Januari 2015 bahwa pihaknya akan segera mengusulkan kepada ''steering committee'' (SC) kongres untuk membentuk Komite Etik dan menjelaskan, “Salah satu tugas Komite Etik tersebut untuk mengawasi proses di kongres agar tidak dinodai praktik politik uang”.<ref>http://www.koran-sindo.com/read/954126/149/kubu-zulkifli-hasan-usulkan-komite-etik-1421898865{{Pranala mati|date=Januari 2023 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}</ref>
 
Mantan Ketua Umum PAN, [[Sutrisno Bachir]], dalam Konsolidasi Pemenangan Zulkifli Hasan di Yogyakarta, mengatakan bahwa Bang Zul merupakan orang yang ideologis. Dia berkata, "Zulkifli Hasan tidak berada di bawah ketiak partai lain."<ref>[http://m.liputan6.com/news/read/2181547/sutrisno-bachir-zulkifli-hasan-tidak-di-bawah-ketiak-partai-lain Sutrisno Bachir: Zulkifli Hasan tidak di bawah partai lain ~ Liputan6.com]</ref>
Baris 194:
 
=== 2011''–''Hutan Edukasi ===
Selama tahun kedua kepemimpinannya, ia membawa Kemenhut menjadi institusi pemerintahan yang lebih produktif dengan mengeluarkan 2 program kerja yang menyasar kepada pertumbuhan pertanian dan pengembangan pendidikan lingkungan. Yang pertama adalah dipermudahnya prosedur permohonan pembangunan Kebun Bibit Rakyat (KBR)<ref>http://bisniskeuangan.kompas.com/read/2011/03/16/0352377/Prosedur.Kebun.Bibit.Rakyat.Dipermudah</ref> yang merupakan program utama Kemenhut RI sejak 2010<ref>http://lingkungan.muhammadiyah.or.id/artikel-pengembangan-program--kebun-bibit-rakyat-kbr-di-muhammadiyah--sumber-petunjuk-pelaksanaan-pembangunan-kbr-dirjen-bpdas-dan-perhutanan-sosial-kemenhut-ri---detail-253.html</ref> dan dimasukkan ke dalam anggaran tahunan.<ref>KEMENTERIAN KEHUTANAN REPUBLIK INDONESIA, ''Rencana Kerja Kementerian Kehutanan Tahun 2014'' (Jakarta: Departemen Kehutanan RI, 2014), hlm.34</ref> Yang kedua adalah program Hutan Edukasi,<ref>{{Cite web |url=http://perumperhutani.com/2011/12/pembangunan-hutan-edukasi/ |title=Salinan arsip |access-date=2015-01-26 |archive-date=2016-04-04 |archive-url=https://web.archive.org/web/20160404032734/http://perumperhutani.com/2011/12/pembangunan-hutan-edukasi/ |dead-url=yes }}</ref> di mana program ini melibatkan pelajar dan mahasiswa<ref>http://suaramerdeka.com/v1/index.php/read/news/2011/02/07/77375/Kemenhut-Kembangkan-Hutan-Pendidikan{{Pranala mati|date=Januari 2023 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}</ref> dan bertujuan membentuk kawasan hutan bersifat lebih edukatif sehingga dapat dijadikan sarana pendidikan lingkungan. Di dalam program ini, pelajar dan mahasiswa melakukan kunjungan studi ke kawasan hutan yang beragendakan observasi dan menanam pohon.
 
Pada 31 Maret 2011, Zulkifli Hasan dinobatkan sebagai salah satu dari tujuh Tokoh Perubahan [[Republika (surat kabar)|Republika]] 2010.<ref name="ReferenceF">http://www.republika.co.id/berita/nasional/umum/11/03/31/lixhtp-malam-ini-tokoh-perubahan-republika-2010-dinobatkan</ref> Penganugerahan ini didasarkan atas penilaian bahwa mereka memiliki kemampuan untuk menggerakkan masyarakat, memiliki visi ke depan, dan mempunyai keyakinan dan kemampuan untuk mewujudkannya, serta kriteria yang paling penting adalah apa yang mereka lakukan memiliki dampak yang besar terhadap masyarakat.<ref name="dephut.go.id">http://www.dephut.go.id/index.php/news/details/7570</ref> Zulkifli Hasan dinilai telah berhasil mengajak masyarakat untuk berhenti melakukan penebangan liar dan menggalakkan penghijauan, termasuk menanam pohon.<ref name="ReferenceF"/>
 
=== 2012''–''Moratorium Izin Pemanfaatan Hutan ===
Pada tahun ketiganya menjabat sebagai Menhut RI, Zulkifli Hasan membuat suatu program yang cukup populer hingga hari ini, yaitu Gerakan Penanaman Satu Miliar Pohon,<ref>{{Cite web |url=http://agroindonesia.co.id/2012/11/27/tidak-gaul-jika-tidak-menanam/ |title=Salinan arsip |access-date=2015-01-26 |archive-date=2012-11-29 |archive-url=https://web.archive.org/web/20121129060130/http://agroindonesia.co.id/2012/11/27/tidak-gaul-jika-tidak-menanam/ |dead-url=yes }}</ref> di mana program ini melibatkan seluruh lapisan masyarakat, termasuk korporasi<ref>{{Cite web |url=http://www.astra.co.id/m/ruangmedia/pers/77 |title=Salinan arsip |access-date=2015-01-26 |archive-date=2015-05-09 |archive-url=https://web.archive.org/web/20150509051723/http://www.astra.co.id/m/ruangmedia/pers/77 |dead-url=yes }}</ref> masyarakat adat, pemerintah, bahkan militer.<ref>{{Cite web |url=http://ppid.dephut.go.id/berita_foto/browse/66 |title=Salinan arsip |access-date=2015-01-26 |archive-date=2014-07-01 |archive-url=https://web.archive.org/web/20140701093116/http://ppid.dephut.go.id/berita_foto/browse/66 |dead-url=yes }}</ref> Di samping itu, Zulkifli Hasan pada tahun yang sama mengeluarkan [[Moratorium]] Izin Pemanfaatan Hutan yang ia sebut sebagai kebijakan andalan [[Kementerian Kehutanan Indonesia|Kemenhut]] pada tahun itu, di mana [[moratorium]] tersebut dicanangkan mampu menyelamatkan lahan seluas 64 juta hektare di seluruh Indonesia.<ref name="ReferenceG">{{Cite web |url=http://www.tempo.co/read/news/2014/06/19/079586344/Terima-Penghargaan-Zulkifli-Hasan-Beberkan-Resep |title=Salinan arsip |access-date=2015-01-26 |archive-date=2015-04-16 |archive-url=https://web.archive.org/web/20150416142722/http://www.tempo.co/read/news/2014/06/19/079586344/Terima-Penghargaan-Zulkifli-Hasan-Beberkan-Resep |dead-url=yes }}</ref> Dalam sebuah wawancara, Zulkifli Hasan menjelaskan bahwa laju deforestasi dan degradasi hutan di Indonesia berhasil ditekan secara signifikan melalui kebijakan moratorium tersebut. Melalui kebijakan itu pula kawasan konservasi hutan dapat terjaga dengan lebih baik. Zulkifli Hasan menuturkan dalam sebuah wawancara, “Jika kita lihat dari tahun 1996 sampai dengan 2003, laju deforestasi mencapai 3,5 juta hektare rata-rata per tahun, namun saat ini menjadi 450 hektare saja. Ini artinya, deforestasi tinggal 15%”.<ref>{{Cite web |url=http://pansulawesitenggara.com/zulkifli-hasan-kebijakan-moratorium-wajib-diperpanjang/ |title=Salinan arsip |access-date=2015-01-26 |archive-date=2015-05-09 |archive-url=https://web.archive.org/web/20150509035757/http://pansulawesitenggara.com/zulkifli-hasan-kebijakan-moratorium-wajib-diperpanjang/ |dead-url=yes }}</ref>
 
=== 2013 - Sosialisasi Pengelolaan Daerah Aliran Sungai (DAS) ===
Baris 216:
 
=== Pelantikan Presiden-Wakil Presiden terpilih, Joko Widodo-Jusuf Kalla ===
Sifat menjunjung persatuan tampak dari bagaimana Zulkifli Hasan melaksanakan tugas pertamanya, yaitu menyelenggarakan pelantikan presiden dan wakil presiden terpilih.<ref>http://www.tempo.co/read/news/2014/10/08/078612726/Jadi-Ketua-MPR-Zulkifli-Hasan-Siap-Lantik-Jokowi{{Pranala mati|date=Januari 2023 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}</ref> Tugas tersebut tidak lah mudah mengingat tegangnya situasi politik nasional pasca [[Pilpres 2014|Pilpres]] yang memecah aktor politik dan konstituen atau simpatisan mereka ke dalam dua kubu, yaitu [[Koalisi Merah Putih]] (KMP) yang mengusung pasangan calon presiden-wakil presiden [[Prabowo Subianto]]-[[Hatta Rajasa]] dan [[Koalisi Indonesia Hebat]] (KIH) yang mengusung calon presiden-wakil presiden [[Joko Widodo]]-[[Jusuf Kalla]].<ref>http://www.hukumonline.com/berita/baca/lt54521a290fa43/persaingan-kmp-kih--ajang-pembuktian-sistem-presidensial</ref><ref>http://sp.beritasatu.com/home/perseteruan-kih-vs-kmp-bisa-membahayakan-indonesia/68224{{Pranala mati|date=Mei 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}</ref> Ia bertekad mempersatukan koalisi-koalisi di dalam pemerintahan demi tercapainya tujuan bersama yaitu kemajuan bangsa.<ref>http://nasional.kompas.com/read/2014/10/08/07140761/Jadi.Ketua.MPR.Zulkifli.Hasan.Bantah.Isu.Jegal.Pelantikan.Jokowi</ref> Ia pun mengupayakan kehadiran semua pihak, baik pada tataran anggota fraksi dan [[DPD]]<ref>http://nasional.republika.co.id/berita/nasional/politik/14/10/13/nde3k1-zulkifli-hasan-tak-ada-boikot-pelantikan-jokowi</ref> hingga pihak-pihak yang secara langsung berhelat di [[Pilpres 2014|Pilpres]].<ref name="tempo.co"/> Pada akhirnya, ia berhasil mengajak semua pihak untuk mendukung jalannya pelantikan secara baik dan damai.<ref>http://news.liputan6.com/read/2121450/senyum-prabowo-saat-hadiri-pelantikan-jokowi-jk</ref><ref>http://d-onenews.com/blog/pelantikan-jokowi-dihadiri-prabowo/{{Pranala mati|date=Mei 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}</ref>
 
=== Konsolidasi KMP dan KIH di DPR ===
Baris 256:
 
=== Pernikahan Futri Zulya Savitri dan Ahmad Mumtaz Rais ===
[[Ahmad Mumtaz Rais]], putra ketiga [[Amien Rais]] melangsungkan pernikahan dengan putri Zulkifli Hasan, Futri Zulya Safitri di rumah dinas Zulkifli Hasan saat menjabat menjadi [[Menteri Kehutanan|Menteri]] di Jalan Denpasar, Kuningan, Jakarta hari Sabtu, 8 Oktober 2011.<ref>http://foto.viva.co.id/read/4602-putra-amien-rais-nikahi-putri-menhut-zulkifli-hasan</ref> Pernikahan ini dihadiri oleh [[Soesilo Bambang Yudhoyono]], yang kala itu masih menjabat sebagai Presiden RI.<ref name="ReferenceL">{{Cite web |url=http://www.tempo.co/read/news/2011/10/08/078360514/Hari-Ini-SBY-Hadiri-Dua-Pernikahan-Putri-Menteri |title=Salinan arsip |access-date=2015-01-29 |archive-date=2014-01-16 |archive-url=https://web.archive.org/web/20140116121826/http://www.tempo.co/read/news/2011/10/08/078360514/Hari-Ini-SBY-Hadiri-Dua-Pernikahan-Putri-Menteri |dead-url=yes }}</ref> Tak hanya hadir, SBY bahkan didapuk sebagai saksi dalam pernikahan tersebut.<ref name="ReferenceL"/> Proses akad nikah disaksikan pula oleh Menteri Koordinator Perekonomian [[Hatta Rajasa]].<ref name="ReferenceL"/> Maskawin yang diberikan [[Ahmad Mumtaz Rais]] untuk Futri Zulya Safitri adalah dua sajadah kembar, maskawin 13 keping koin emas yang di tengah koin tersebut terdapat huruf FM, dan cincin yang diukir dengan corak khas.<ref name="ReferenceM">http://www.jpnn.com/read/2011/10/07/105022/Pernikahan-Anak-Menhut-dan-Putra-Amien-Rais-{{Pranala mati|date=Mei 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}</ref> Resepsi pernikahan dilaksanakan pada hari Minggu, 9 Oktober 2011, di Hall D Jakarta Expo International Expo, Kemayoran, Jakarta Pusat.<ref name="ReferenceM"/> Konsep acara resepsi memakai perpaduan dari dua adat, yaitu [[Lampung]] dan [[Jawa]].<ref name="ReferenceM"/>
 
== Olahraga ==