Talang Batu Uncal: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
k top: clean up, added orphan tag
Baris 1:
{{Orphan|date=Januari 2023}}
 
'''Talang Batu Uncal''' adalah salah satu pemukiman komunitas [[Suku Ogan|Suku Bangsa Ogan]] yang tersebar di daerah [[Lampung Utara]] dan yang berasal dari Desa Pengandonan, [[Kabupaten Ogan Komering Ulu]], [[Provinsi Sumatra Selatan]]. Kata “Talang” dalam penyebutan pemukiman tersebut disebut oleh [[Suku Ogan|Suku Bangsa Ogan]] sesuai dengan sistem klasifikasi mereka terhadap bentuk pemukiman.<ref>Hidayah, Zulyani. [[1997]]. Ensiklopedi Suku Bangsa di Indonesia. Jakarta: LP3ES</ref> Talang Batu Uncal tediri atas dua bagian, yaitu Talang Batu Uncal 1 dan Talang Batu Uncal 2. Talang Batu Uncal 2 dibangun oleh sebagian Suku Bangsa Ogan sekitar tahun 1980 yang lokasinya berada sekitar 3,5&nbsp;km di sebelah barat (di seberang Sungai Arum) Batu Uncal 1. Dalam perkembangannya, pada tahun 1989, Talang Batu Uncal 2 beralih nama menjadi Talang Dukuh Rejo dimana penduduknya kemudian didominasi oleh Suku Bangsa Ogan, [[Semende]], dan [[Jawa]].