Vidi Aldiano: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Zidan Aja (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Zidan Aja (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 46:
}}}}
 
'''Oxavia Aldiano, [[Bachelor of Arts|BA]], [[Master of Science|M.Sc]]''', yang dikenal sebagai '''Vidi Aldiano''' ({{lahirmati||29|3|1990}}) adalah seorang [[rapper]], [[penyanyi]], [[penulis lagu]], [[aktor]], dan [[presenter]] berkebangsaan [[Indonesia]]. Vidi telah mengeluarkan album yang berjudul ''[[Pelangi di Malam Hari]]'', ''[[Lelaki Pilihan]]'' dan ''[[Yang Kedua]]''. Vidi juga pernah mengikuti festival [[Java Jazz|Java Jazz 2005]]. Vidi juga membawakan beberapa lagu daur ulang berjudul ''Cinta Jangan Kau Pergi'' yang pernah dipopulerkan oleh [[Sheila Madjid]] dan ''Nuansa Bening'' yang dipopulerkan oleh [[Keenan Nasution]]. Vidi Aldiano dipercaya oleh [[Susilo Bambang Yudhoyono]] untuk membawakan lagu ciptaannya yang berjudul ''Jiwaku Terang di Malam Itu''.<ref>{{Cite web|last=Post|first=The Jakarta|title=President Yudhoyono releases 3rd pop music album|url=https://www.thejakartapost.com/news/2010/01/25/president-yudhoyono-releases-3rd-pop-music-album.html|website=The Jakarta Post|language=en|access-date=2022-02-12}}</ref>
 
== Kehidupan awal==