Pattimura: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Angel Keleyan (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Angel Keleyan (bicara | kontrib)
Baris 66:
Awal mula Thomas Matulessy menjadi Kapitan Pattimura bermula dari Thomas pergi ke sekitaran [[Pulau Molana]] untuk memancing ikan kemudian ada orang tua yang sambil memegang burung meneriaki Thomas ''"Hey Thomas pulang ose menjadi Kapitan".'' Jawab Thomas ''" Sio Beta pung Kaki kerabu, mau jadi Kapitan?"''. orang tua itupun menjawab dengan tegas ''"Tidak pulang jadi kapitan!"''. Seketika Raja Molana yang bernama Raja Pattiwarang dan Istrinya Nyai Kimla sudah menyiapkan Thomas Matulessy Baju Kapitan Thomas mengukur baju tersebut pas dan dia kembali menggayung perahu dari [[Pulau Molana]] ke [[Haria, Saparua, Maluku Tengah |Negeri Haria]].<ref>{{Citation|title=SEJARAH KAPITAN PATIMURA|url=https://www.youtube.com/watch?v=FITcQFikMgw|accessdate=2023-01-25|language=id-ID}}</ref>
 
Kedatangan kembali [[Hindia Belanda|kolonial Belanda]] pada tahun 2425 Maret 1817 mendapat tantangan keras dari rakyat
menolak tegas kedatangan Belanda Hal ini disebabkan karena kondisi [[politik]], [[ekonomi]], dan [[hubungan]] kemasyarakatan yang buruk selama dua abad. Hal ini yang membuat semua Negeri di [[Maluku]] sehingga ada istilah di kalangan masyarakat maluku suatu peribahasa yang digunakan yaitu (pantung) di waktu itu, sesuai cerita orangtua di maluku.
 
Baris 113:
==== Proklamasi Negeri Haria ====
[[Berkas:Baileo Haria.jpg|jmpl|Rumah Adat Baileo Negeri Haria, Saparua, Maluku Tengah. Tempat dimana dibacakannya Proklamasi Haria 28 Mei 1817<ref>{{Cite web|date=Minggu, 05 Oktober 2014|title=beta Masilli: Pahlawan Asal Maluku selain Pattimura & Martha Ch. Tiahahu|url=https://tutuwawang.blogspot.com/2014/10/pahlawan-asal-maluku-selain-pattimura.html|website=beta Masilli|access-date=2023-01-27}}</ref>]]
Pada 7 Mei 1817 dalam rapat umum di Baileu negeri Haria, Thomas Matulessy dikukuhkan dalam upacara adat sebagai Kapitan Besar. Setelah Thomas Matulessy dilantik dan berhasil menduduki Benteng Duurstede 15 Mei 1817, pada tanggal 20 Mei 1817 Pattimura kemudian memilih beberapa orang untuk membantunya berjuang melawan Belanda yaitu Anthoni Rhebok, Philips Latimahina, Lucas Selano, Arong Lisapafy, [[Melchior Kesaulya]] dan Sarassa Sanaki, [[Martha Christina Tiahahu]], dan [[Paulus Tiahahu]].<ref>{{Cite web|last=Media|first=Kompas Cyber|date=2022-07-20|title=Sejarah Perang Pattimura: Tokoh, Penyebab, Kronologi, dan Dampak Halaman all|url=https://regional.kompas.com/read/2022/07/20/182128678/sejarah-perang-pattimura-tokoh-penyebab-kronologi-dan-dampak|website=KOMPAS.com|language=id|access-date=2023-01-25}}</ref>
 
"Waktu perang itu mau dimulai, yang memimpin rapat adalah Kapitan Aipassa. Namun ia tidak mau namanya disebut, sebab dalam kebiasaan waktu itu, bila nama seseorang dikenal, para lawan bisa menyusahkan bangsanya (soa/marga, red)".