Tentara Nasional Indonesia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Mommy Debby (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Mommy Debby (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 47:
|ranks = [[Kepangkatan Tentara Nasional Indonesia]]
}}
'''Tentara Nasional Indonesia''' (disingkat '''TNI''') adalah nama untuk [[angkatan bersenjata]] dari negara [[Indonesia]]. Pada awal dibentuk, lembaga ini bernama [[Tentara Keamanan Rakyat]] (TKR) kemudian berganti nama menjadi [[Tentara Republik Indonesia]] (TRI), dan berganti nama menjadi [[Angkatan Bersenjata Republik Indonesia]] (ABRI). Kemudian setelah pemisahan antara militer dengan kepolisian maka diubah lagi namanyakembali menjadi Tentara Nasional Indonesia (TNI) hingga saat ini.
 
TNI terdiri dari tiga matra angkatan, yaitu [[Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat|Angkatan Darat]], [[Tentara Nasional Indonesia Angkatan Laut|Angkatan Laut]], dan [[Tentara Nasional Indonesia Angkatan Udara|Angkatan Udara]]. TNI dipimpin oleh seorang [[Panglima Tentara Nasional Indonesia|Panglima]], sedangkan masing-masing angkatan dipimpin oleh seorang Kepala Staf.
 
Pada masa [[Demokrasi Terpimpin]] hingga masa [[Orde Baru]], TNI pernah digabungkan dengan [[Kepolisian Negara Republik Indonesia|Kepolisian]]. Penggabungan ini dikenal secara kolektif dengan singkatan ABRI ([[Angkatan Bersenjata Republik Indonesia]]). Sesuai [[Ketetapan Majelis Permusyawaratan Rakyat|Ketetapan MPR]] nomor VI/MPR/2000 tentang pemisahan TNI dan POLRI serta Ketetapan MPR nomor VII/MPR/2000 tentang peran TNI dan POLRI, maka sejak tanggal 18 Agustus 2000 keduanya kembali terpisah.