Pembantaian Surdulica: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Antonijek (bicara | kontrib)
Fitur saranan suntingan: 3 pranala ditambahkan.
k Latar belakang: clean up
Baris 26:
Pada Januari – Februari 1917, Bulgaria mulai merekrut warga Serbia lokal untuk dinas militer dan desas-desus menyebar bahwa Sekutu telah mencapai Skopje, sehingga pasukan Serbia mulai memberontak. Pada tanggal 21 Februari, [[pemberontakan Toplica]] pecah. Para pemimpinnya mengumpulkan beberapa ratus pemberontak yang berhasil menguasai [[Prokuplje]] dan [[Kuršumlija]]. Pećanac juga berusaha mengajak [[Bangsa Albania|orang Albania]] ikut bergabung, tetapi tidak berhasil. Pada 12 Maret, serangan balik Bulgaria dimulai di bawah pimpinan Aleksandar Protogerov yang melibatkan anggota [[Organisasi Revolusioner Internal Makedonia]].<ref>Historical Dictionary of the Republic of Macedonia, Dimitar Bechev, Scarecrow Press, 2009; {{ISBN|0810855658}}, p. 10.</ref>
 
Setelah beberapa hari bertempur, Bulgaria berhasil merebut kembali Prokuplje pada tanggal 14 Maret dan Austria-Hongaria berhasil menguasai Kuršumlija. Pada 25 Maret, pemberontakan berhasil dipadamkan.<ref>Balkan Breakthrough: The Battle of Dobro Pole 1918, Twentieth-Century Battles Series, Richard C. Hall, Indiana University Press, 2010, {{ISBN|0253354528}},p. 82.</ref> Dalam pertempuran tersebut, beberapa ribu orang tewas, termasuk warga sipil. Pada bulan April 1917, [[Gerilya|gerilyawangerilya]]wan Serbia menyerang sebuah [[stasiun kereta api]] dan pada tanggal 15 Mei, Pecanac memasuki perbatasan lama Bulgaria dan kemudian menyerbu [[Bosilegrad]]. Kemudian, dia mundur ke [[Kosovo]], yang kemudian dikendalikan oleh Austria-Hongaria.
 
==Pembantaian==