William Ames: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
k top: pembersihan kosmetika dasar
 
Baris 1:
[[Berkas:WilliamAmes.jpg|jmpl|ka|Dr William Ames (1576–1633)]]
 
'''William Ames''' ([[1576]]-[[1633]]) adalah seorang teolog [[Inggris]] yang mengembangkan [[Teologi Puritan]].<ref name="Hart">{{en}}Trevor A. Hart. 2000, ''The Dictionary of Historical Theology.'' Grand Rapids, Michigan: William B. Eerdmans Publishing Company. Hlm. 11-12. </ref> Ia dilahirkan di [[Suffolk]], [[Inggris]] dalam lingkungan keluarga yang memiliki perhatian terhadap [[puritan]].<ref name="Hart"/> Ia sekolah di ''Christ's College'' di [[Universitas Cambridge]] dan menjadi murid dari dari seorang teolog Puritan, [[William Perkins]].<ref name="Hart"/>
 
Pada tahun [[1607]], ia lulus dari ''Christ's College'' dengan prestasi akademik membanggakan.<ref name="Hart"/> Tahun pelayanannya yang pertama di [[Belanda]] ia dedikasikan kepada orang-orang buangan Inggris, pedagang dan tentara. pelayanannya di ''The Hague'' dianggap sebagai perlawanan bagi pemerintahan setempat.<ref name="Hart"/> pada tahun 1618, ia terpaksa mengakhiri pelayanannya di [[Belanda]].<ref name="Hart"/> Karena hal ini juga, ia memiliki kesempatan untuk belajar di [[Universitas Franeker]] dan mendapatkan gelar profesor teologi pada tahun [[1622]].<ref name="Hart"/>
 
Teologi Puritan yang diusung oleh William Ames dianggap sebagai karya seni agung yang menjadi panuntun dalam membangun rencana-rencana fundamental melalui cara-cara ilahi agar manusia dapat mendekatkan dirinya kepada [[Allah]].<ref name="Ferguson">{{en}}Sinclair B. Ferguson. 1991, ''The New Dictionary of Theology.'' Inter-Varsity Press. Hlm. 550-553. </ref> Bagi William Ames, tidak ada ajaran yang universal mengenai kebenaran.<ref name="Ferguson"/> Tidak ada kebenaran yang relevan untuk [[ekonomi]], [[domestik]], [[moralitas]], [[politik]] yang tidak tepat berkaitan dengan [[teologi]].<ref name="Ferguson"/>
 
== Referensi ==