Hidung berair: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Heihelmi (bicara | kontrib)
Menyunting artikel
k →‎top: pembersihan kosmetika dasar, added orphan tag
 
Baris 1:
{{Orphan|date=Februari 2023}}
 
'''Hidung berair''' merupakan kondisi [[ingus|cairan hidung]] yang berlebih. Cairan ini dapat berupa cairan jernih tipis atau lendir kental. Cairan dapat mengalir keluar melalui hidung, ke bagian belakang tenggorokan, ataupun keduanya. Istilah "''rhinorrhea''" dan "''rhinitis''" sering diartikan sebagai hidung berair. ''Rhinorrhea'' sebenarnya mengacu pada pengeluaran cairan hidung yang jernih tipis. Sedangkan ''rhinitis'' berarti [[Radang|inflamasi]] atau peradangan hidung.<ref>{{Cite web|title=Reach for relief from a runny nose|url=https://www.mayoclinic.org/symptoms/runny-nose/basics/definition/sym-20050640|website=Mayo Clinic|language=en|access-date=2023-01-28}}</ref>