Ridwan Kamil: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada DPRD dalam sumber.
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: halaman dengan galat kutipan VisualEditor
Baris 42:
Ridwan memasuki dunia politik pada 2013 dengan mengajukan diri sebagai calon Wali Kota Bandung. Ia pun diusung oleh [[Partai Gerakan Indonesia Raya]] (Gerindra) dan [[Partai Keadilan Sejahtera]] (PKS). Bersama dengan [[Oded Muhammad Danial]], mereka memenangkan [[Pemilihan umum Wali Kota Bandung 2013|Pilkada Kota Bandung]] dengan memperoleh 45,24% suara.<ref>{{Cite news|date=2013-06-28|title=Ridwan Kamil Wali Kota Terpilih Bandung|url=https://regional.kompas.com/read/xml/2013/06/28/1618054/Ridwan.Kamil.Wali.Kota.Terpilih.Bandung|access-date=2022-05-29|work=[[Kompas.com]]|author=Rio Kuswandi|editor-last=Assifa|editor-first=Farid|last=Kuswandi|first=Rio}}</ref> Mereka dilantik pada 16 September 2013 oleh [[Gubernur Jawa Barat|Gubernur]] [[Ahmad Heryawan]].<ref>{{Cite web|date=2013-09-15|title=Pelantikan Walikota dan Wakil Walikota Bandung 2013-2018|url=https://dprd.bandung.go.id/warta/pelantikan-walikota-dan-wakil-walikota-bandung-2013-2018-2#:~:text=Wali%20Kota%20dan%20Wakil%20Wali,16%2F9%2F2013).|access-date=2022-05-29|publisher=[[Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Bandung]]}}</ref>
 
Ridwan diketahui rajin berkonsultasi dengan [[ulama]], seperti ketika pandemi [[Penyakit koronavirus 2019|Covid-19]], di mana ia menjadi satu-satunya pemerintah daerah yang mengunjungi ustadz [[Adi Hidayat]] yang mengklaim telah menemukan [[Suplemen makanan|suplemen]] yang dapat menyembuhkan penyakit tersebut 100%, kunjungan tersebut dikatakan juga sebagai bentuk sinergi demi menyiapkan kader-kader ulama berkualitas.<ref name=":5">{{Cite web|date=2021-06-22|title=Temui Ust Adi Hidayat, Ridwan Kamil Bahas Obat Covid-19|url=https://republika.co.id/share/qv3ayf327|website=Republika Online|access-date=2023-02-11}}</ref> Ridwan juga meminta petunjuk dan doa kepada ulama untuk keselamatan putra sulungnya yang hilang ketika berenang di [[sungai Aare]] di [[Swiss]],<ref name=":6">{{Cite web|last=detikJabar|first=Tim|title=Doa Ustaz Adi Hidayat-Aher Iringi Pencarian Anak Ridwan Kamil di Aare|url=https://www.detik.com/jabar/berita/d-6105934/doa-ustaz-adi-hidayat-aher-iringi-pencarian-anak-ridwan-kamil-di-aare|website=detikjabar|language=id-ID|access-date=2023-02-11}}</ref> sekitar dua minggu kemudian anaknya itu pun ditemukan tewas.<ref name=":7">{{Cite web|last=detikcom|first=Tim|title=Kronologi Penemuan Jasad Eril di Engehalde, Kondisinya Utuh|url=https://news.detik.com/berita/d-6120228/kronologi-penemuan-jasad-eril-di-engehalde-kondisinya-utuh|website=detiknews|language=id-ID|access-date=2023-02-11}}</ref>
 
Ridwan juga dikenal gemar membangun [[masjid]].<ref>{{Cite web|last=Liputan6.com|date=2022-04-06|title=Alasan Ridwan Kamil Gemar Bangun Masjid Terungkap Saat Isi Kuliah Subuh di Masjid Jogokariyan Jogja|url=https://www.liputan6.com/regional/read/4931466/alasan-ridwan-kamil-gemar-bangun-masjid-terungkap-saat-isi-kuliah-subuh-di-masjid-jogokariyan-jogja|website=liputan6.com|language=id|access-date=2023-02-11}}</ref> Salah satu karyanya adalah [[Masjid Al-Jabbar]], yang ramai mendapat kritikan dari masyarakat karena menghabiskan sekitar Rp 1 triliun uang negara dan dengan fakta sudah terdapatnya sekitar 49 ribu masjid di provinsi tersebut.<ref name=":2">{{Cite web|last=Media|first=Kompas Cyber|date=2022-09-17|title=Masjid Al Jabbar Dikritik Gara-gara Makan Duit Rp 1 Triliun, Apakah Layak Dibangun? Halaman all|url=https://www.kompas.com/properti/read/2022/09/17/190000521/masjid-al-jabbar-dikritik-gara-gara-makan-duit-rp-1-triliun-apakah|website=KOMPAS.com|language=id|access-date=2022-11-19}}</ref><ref>{{Cite web|date=2023-01-06|title=Potret Ekonomi Jabar yang Bangun Masjid Al Jabbar Rp 1 T dari APBD - Makro Katadata.co.id|url=https://katadata.co.id/agustiyanti/finansial/63b6c4aec8f2c/potret-ekonomi-jabar-yang-bangun-masjid-al-jabbar-rp-1-t-dari-apbd|website=katadata.co.id|language=id|access-date=2023-02-11}}</ref> Pada penghujung masa jabatannya, Ridwan bersama [[Wali Kota Depok|Walikota Depok]], [[Mohammad Idris]], berencana membangun masjid raya di [[Depok]] dengan menggusur sebuah [[sekolah dasar]] yang masih beroperasi,<ref name=":3">{{Cite web|last=Rahmawati|first=Dwi|title=Singgung Arahan RK, Walkot Idris Ungkap Alasan SDN Pocin 1 Dijadikan Masjid|url=https://news.detik.com/berita/d-6407388/singgung-arahan-rk-walkot-idris-ungkap-alasan-sdn-pocin-1-dijadikan-masjid|website=detiknews|language=id-ID|access-date=2022-11-20}}</ref> dengan dalih demi mengakomodasi warga Depok yang diklaim kesulitan mencari masjid sepulang kerja,<ref>{{Cite web|title=Ketika Wali Kota Depok Seret Nama Ridwan Kamil Dalam Kisruh Proyek di Margonda|url=https://id.berita.yahoo.com/ketika-wali-kota-depok-seret-031200154.html|website=id.berita.yahoo.com|language=id-ID|access-date=2023-01-21}}</ref><ref>{{Cite web|date=2022-11-17|title=Polemik penggusuran SDN Pondok Cina 1 Depok yang hendak diubah menjadi masjid|url=https://www.bbc.com/indonesia/articles/c89j05xe28xo|website=BBC News Indonesia|language=id|access-date=2023-01-21}}</ref> meski kenyataannya di [[kecamatan]] tempat masjid tersebut akan didirikan sendiri saat itu sudah terdapat 83 masjid dan 17 [[musala]].<ref>{{Cite web|date=2022-11-17|title=Polemik penggusuran SDN Pondok Cina 1 Depok yang hendak diubah menjadi masjid|url=https://www.bbc.com/indonesia/articles/c89j05xe28xo|website=BBC News Indonesia|language=id|access-date=2023-01-21}}</ref> Penggusuran itu akhirnya ditunda sampai seluruh siswa SD tersebut mau direlokasi ke SD lain.<ref>{{Cite web|last=Media|first=Kompas Cyber|date=2022-12-15|title=Penggusuran SDN Pondok Cina 1 Ditunda, Ridwan Kamil: Kan Sudah Jelas, Jangan Diperpanjang Lagi Halaman all|url=https://megapolitan.kompas.com/read/2022/12/15/12112321/penggusuran-sdn-pondok-cina-1-ditunda-ridwan-kamil-kan-sudah-jelas-jangan|website=KOMPAS.com|language=id|access-date=2023-02-11}}</ref>
Baris 51:
Ridwan Kamil bertemu dengan kekasihnya, Atalia Praratya, ketika berada di sebuah pameran di [[Kota Bandung|Bandung]], [[Jawa Barat]].<ref>{{Cite news|date=2016-04-17|title=Kisah asmara Ridwan Kamil dengan 'Si Cinta' Atalia Praratya|url=https://m.merdeka.com/peristiwa/kisah-asmara-ridwan-kamil-dengan-si-cinta-atalia-praratya.html|publisher=Merdeka.com|language=id|work=[[Merdeka.com]]}}</ref> Saat itu, ia berusaha meyakinkan Nomi, ibunda Atalia, untuk dapat meminangnya.<ref>{{Cite news|date=2020-12-08|title=Kisah Asmara Ridwan Kamil, Bersaing dengan Polisi, TNI hingga Preman untuk Taklukkan "Si Cinta"|url=https://regional.kompas.com/read/2020/12/08/14531311/kisah-asmara-ridwan-kamil-bersaing-dengan-polisi-tni-hingga-preman-untuk|access-date=2022-06-03|publisher=Kompas.com|last=Ramdhani|first=Dendi|editor-last=Ika|editor-first=Aprillia|work=[[Kompas.com]]}}</ref> Ia menjadi lelaki dengan urutan 42 yang menjadi kekasih bagi Atalia. Pada 7 Desember 1996, Ridwan Kamil menikahi Atalia Praratya dan dikaruniai dua orang anak, yaitu Emmeril Kahn Mumtadz atau sering dipanggil Eril dan Camillia Laetitia Azzahra atau sering dipanggil Zara. Selain itu, mereka mengasuh anak yang mereka beri nama sebagai Arkana Aidan Misbach pada Juli 2020.<ref>{{Cite news|date=2020-07-23|title=Kenalkan Arkana Aidan Misbach, Anggota Keluarga Baru Ridwan Kamil|url=https://bandung.bisnis.com/read/20200723/549/1270424/kenalkan-arkana-aidan-misbach-anggota-keluarga-baru-ridwan-kamil-|access-date=2022-06-09|publisher=Bisnis.com|author=Wisnu Wage Pamungkas|work=[[Bisnis Indonesia|Bisnis.com]]|last=Ajijah|editor-last=Pamungkas|editor-first=Wisnu Wage}}</ref>
 
=== Kematian Emmeril ===
Pada 26 Mei 2022, putra sulung Ridwan Kamil, Eril, bersama adik dan teman-temannya mengunjungi [[Sungai Aare]], [[Bern]], [[Swiss]] untuk berenang. Namun saat ingin naik ke permukaan, Emmeril terbawa oleh arus sungai, di mana ketika itu ia sempat diberikan pertolongan oleh temannya.<ref>{{Cite news|date=2022-05-27|title=Kronologi Anak Ridwan Kamil Hilang dan Profil Emmeril Kahn Mumtadz|url=https://tirto.id/kronologi-anak-ridwan-kamil-hilang-dan-profil-emmeril-kahn-mumtadz-gsmG|access-date=2022-06-03|publisher=Tirto.id|author=Dipna Videlia Putsanra|language=id|work=[[Tirto|Tirto.id]]}}</ref> Setelah dikabarkan tenggelam, Ridwan Kamil yang kala itu mengunjungi [[Britania Raya]] mengharuskan terbang ke Swiss untuk memastikan pencarian anak sulungnya tersebut, sehingga ia memperpanjang cuti sebagai gubernur hingga 4 Juni 2022.<ref>{{Cite news|date=2022-05-29|url=https://www.antaranews.com/berita/2907889/gubernur-jawa-barat-ridwan-kamil-ajukan-perpanjangan-cuti|title=Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil ajukan perpanjangan cuti|work=[[Lembaga Kantor Berita Nasional Antara|ANTARA News]]|editor=Maryati|access-date=2022-05-29|last=Firdaus|first=Andi|editor-last=Maryati}}</ref><ref>{{Cite news|date=2022-05-29|url=https://seleb.tempo.co/amp/1597624/cuti-ridwan-kamil-sudah-selesai-atalia-praratya-pamit-pulang-ke-eril|title=Cuti Ridwan Kamil Sudah Selesai, Atalia Praratya Pamit Pulang ke Eril|work=[[Tempo.co]]|editor=Istiqomatul Hayati|access-date=2022-05-29|language=id}}</ref> Selang beberapa hari kemudian, tepatnya pada 3 Juni 2022, pihak keluarga menyatakan bahwa Emmeril telah meninggal dunia.<ref>{{Cite news|date=2022-06-03|title=Keluarga Ridwan Kamil: Emmeril Kahn Mumtadz Sudah Wafat|url=https://www.cnnindonesia.com/nasional/20220603095459-20-804270/keluarga-ridwan-kamil-emmeril-kahn-mumtadz-sudah-wafat/amp|access-date=2022-06-03|publisher=Kompas.com|work=[[CNN Indonesia]]}}</ref> Jenazahnya ditemukan dan diumumkan oleh pihak Kepolisian Swiss pada 9 Juni 2022.<ref>{{Cite news|date=2022-06-09|title=Polisi Swiss Temukan Jenazah Eril Anak Ridwan Kamil di Sungai Aare|url=https://www.liputan6.com/global/read/4982807/polisi-swiss-temukan-jenazah-emmeril-khan-mumtadz-di-sungai-aare|access-date=2022-06-09|publisher=Liputan6.com|author=Teddy Tri Setio Berty|last=Berty|first=Teddy Tri Setio|editor-last=Berty|editor-first=Teddy Tri Setio|language=id|work=[[Liputan6.com]]}}</ref>
Pada 26 Mei 2022, putra sulung Ridwan, Emmeril Kahn Mumtadz dikabarkan hilang ketika berenang di [[sungai Aare]] di [[Swiss]].<ref>{{Cite web|last=Redaksi|first=Tim|title=Kronologi Hingga Update Terkini Pencarian Anak Ridwan Kamil|url=https://www.cnbcindonesia.com/news/20220603075935-4-343965/kronologi-hingga-update-terkini-pencarian-anak-ridwan-kamil|website=CNBC Indonesia|language=id-ID|access-date=2023-02-11}}</ref> Pemerintah Swiss pun segera menjadikan pencariannya sebagai prioritas utama.<ref>{{Cite web|date=2022-06-02|title=Bertemu Ridwan Kamil, Pemerintah Swiss: Pencarian Eril Prioritas|url=https://republika.co.id/share/rcuclq380|website=Republika Online|language=id|access-date=2023-02-11}}</ref> Ridwan diketahui intens berkonsultasi kepada ulama untuk mengetahui langkah apa yang harus dilakukan dalam pencarian Eril yang sesuai dengan [[syariat Islam]], salah satunya dengan Adi Hidayat. Adi pun menyarankan agar keluarga membaca [[surah]] [[Al-Fatihah]] dan [[Al-An'am]] ayat ke-59 selama proses pencarian, yang diklaimnya dapat menjadi ikhtiar untuk keselamatan anak Ridwan tersebut.<ref name=":6" /> Putra Ridwan itu pun ditemukan tewas pada 8 Juni 2022.<ref name=":7" /> Ridwan pun melakukan penggalangan dana untuk mengumpulkan sekitar Rp 44 miliar demi membangun masjid untuk mengenang Emmeril.<ref>{{Cite web|last=Wamad|first=Sudirman|title=Butuh Rp 44 M, Ridwan Kamil Galang Dana Bangun Masjid Al Mumtadz|url=https://www.detik.com/jabar/berita/d-6194809/butuh-rp-44-m-ridwan-kamil-galang-dana-bangun-masjid-al-mumtadz|website=detikjabar|language=id-ID|access-date=2023-02-11}}</ref>
 
== Karier ==
Baris 74 ⟶ 75:
=== Gubernur Jawa Barat ===
[[Berkas:Covid vaccine clinical trial with Ridwan kamil.jpg|jmpl|200x200px|Ridwan Kamil ketika menjadi relawan vaksin COVID-19 dimasa krisis pandemi]]
Selama masa jabatannya sebagai Gubernur Jawa Barat, Ridwan mengaku telah meraih 345 penghargaan dari tingkat nasional maupun Internasional dalam kurun waktu 2018 hingga 2021.<ref name=":442">{{Cite web|date=2023-02-06|title=Sudah Pamitan, Ini Prestasi dan Kontroversi Kang Emil Selama Jadi Gubernur Jawa Barat|url=https://www.suara.com/news/2023/02/06/144852/sudah-pamitan-ini-prestasi-dan-kontroversi-kang-emil-selama-jadi-gubernur-jawa-barat|website=suara.com|language=id|access-date=2023-02-11}}</ref>
 
Namun demikian masa kepemimpinannya juga dikenal kontroversial, seperti kebijakannya dalam pembangunan kolam renang di rumah dinasnya yang memakan dana Rp 1,5 miliar; pembentukan Tim Akselerasi Pembangunan (TAP) yang diindikasikan sebagai bentuk bagi-bagi jabatan dengan dugaan [[nepotisme]] di mana dia menunjuk adiknya yakni Elpi Nazmuzzaman sebagai salah satu anggota; dan pembangunan [[Masjid Al-Jabbar]] yang memakan biaya dari [[Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah|APBD]] hingga triliunan rupiah.<ref name=":442" />
Pada 26 Mei 2022, putra sulung Ridwan, Emmeril Kahn Mumtadz dikabarkan hilang ketika berenang di [[sungai Aare]] di [[Swiss]].<ref>{{Cite web|last=Redaksi|first=Tim|title=Kronologi Hingga Update Terkini Pencarian Anak Ridwan Kamil|url=https://www.cnbcindonesia.com/news/20220603075935-4-343965/kronologi-hingga-update-terkini-pencarian-anak-ridwan-kamil|website=CNBC Indonesia|language=id-ID|access-date=2023-02-11}}</ref> Pemerintah Swiss pun segera menjadikan pencariannya sebagai prioritas utama.<ref>{{Cite web|date=2022-06-02|title=Bertemu Ridwan Kamil, Pemerintah Swiss: Pencarian Eril Prioritas|url=https://republika.co.id/share/rcuclq380|website=Republika Online|language=id|access-date=2023-02-11}}</ref> Ridwan diketahui intens berkonsultasi kepada ulama untuk mengetahui langkah apa yang harus dilakukan dalam pencarian Eril yang sesuai dengan [[syariat Islam]], salah satunya dengan Adi Hidayat. Adi pun menyarankan agar keluarga membaca [[surah]] [[Al-Fatihah]] dan [[Al-An'am]] ayat ke-59 selama proses pencarian, yang diklaimnya dapat menjadi ikhtiar untuk keselamatan anak Ridwan tersebut.<ref name=":6" /> Putra Ridwan itu pun ditemukan tewas pada 8 Juni 2022.<ref name=":7" /> Ridwan pun melakukan penggalangan dana untuk mengumpulkan sekitar Rp 44 miliar demi membangun masjid untuk mengenang Emmeril.<ref>{{Cite web|last=Wamad|first=Sudirman|title=Butuh Rp 44 M, Ridwan Kamil Galang Dana Bangun Masjid Al Mumtadz|url=https://www.detik.com/jabar/berita/d-6194809/butuh-rp-44-m-ridwan-kamil-galang-dana-bangun-masjid-al-mumtadz|website=detikjabar|language=id-ID|access-date=2023-02-11}}</ref>
 
==== Kebijakan Pemekaran Wilayah ====
Ketika resmi bertugas, Ridwan Kamil mengusulkan pemekaran wilayah Jabar agar uang yang mengucur dari pusat ke Jawa Barat menjadi lebih banyak. Namun hal ini diprediksi akan berbenturan dengan instruksi Presiden Joko Widodo yang memperpanjang moratorium pembentukan daerah otonomi baru di tingkat provinisi maupun kota/kabupaten.
Ketika resmi bertugas, Ridwan Kamil mengusulkan pemekaran wilayah Jabar supaya kesejahteraan warga meningkat. Menurut pemprov Jabar, kondisi tersebut membuat sejumlah warga mengeluhkan soal pelayanan administratif dan infrastruktur<ref>{{Cite web|last=Indonesia|first=C. N. N.|title=Resmi Bertugas, Ridwan Kamil Usulkan Pemekaran Wilayah Jabar|url=https://www.cnnindonesia.com/nasional/20180906162611-20-328240/resmi-bertugas-ridwan-kamil-usulkan-pemekaran-wilayah-jabar|website=nasional|language=id-ID|access-date=2023-02-18}}</ref>.
 
Total, sudah ada 8 usulan DOB (Daerah Otonomi Baru) yang disepakati Gubernur Jawa Barat dengan DPRD setempat. Daerah itu yakni, Kabupaten Bogor Barat, Kabupaten Sukabumi Utara, Kabupaten Garut Selatan, Kabupaten Bogor Timur, Kabupaten Indramayu Barat, Kabupaten Cianjur Selatan, Kabupaten Tasikmalaya Selatan, dan Kabupaten Garut Utara. Keputusan akhir dari pemekaran ini berada di tingkat pemerintah pusat, jika moratorium pemekaran daerah dicabut oleh Pemerintah Pusat, kedelapan usulan CDPOB Jabar akan disetujui karena telah memenuhi segala aspek yang dipersyaratkan<ref>{{Cite web|last=Media|first=Kompas Cyber|date=2022-02-12|title=Ridwan Kamil Usulkan Pemekaran 3 Kabupaten di Jabar, Total Jadi 8 Daerah Halaman all|url=https://bandung.kompas.com/read/2022/02/12/174530578/ridwan-kamil-usulkan-pemekaran-3-kabupaten-di-jabar-total-jadi-8-daerah|website=KOMPAS.com|language=id|access-date=2023-02-18}}</ref>.
==== Penanganan COVID-19 ====
Pada masa pandemi [[Penyakit koronavirus 2019|Covid-19]], Ridwan Kamil meminta nasihat kepada ustadz [[Adi Hidayat]], yang mengklaim telah menemukan suplemen untuk menyembuhkan penyakit tersebut 100%. Adi mengaku Ridwan adalah satu-satunya pemimpin di Indonesia yang datang untuk bersinergi dengan institut bentukannya untuk menyiapkan kader-kader [[ulama]].<ref /> Ridwan juga mengalihkan Rp 140 miliar dari anggaran pembangunan demi menanggulangi pandemi ini di provinsinya.<ref /> Bersama 1.620 warga, Ridwan mengikuti uji coba tahap ke-3 vaksin [[Sinovac Biotech|Sinovac]] buatan [[China]] untuk meyakinkan masyarakat akan vaksin tersebut.<ref /><ref />
Dalam rangka penanganan COVID-19, Ridwan mengalihkan Rp 140 miliar dari anggaran pembangunan demi menanggulangi pandemi ini di provinsinya.<ref>{{Cite web|last=Nugrahaeni|first=Christina Kasih|title=Ridwan Kamil Hentikan 11 Proyek Infrastruktur, Anggaran Rp140 M Dialihkan untuk Covid-19 - Pikiran-Rakyat.com|url=https://www.pikiran-rakyat.com/jawa-barat/pr-012150130/ridwan-kamil-hentikan-11-proyek-infrastruktur-dana-anggaran-rp140-dialihakn-untuk-covid-19|website=www.pikiran-rakyat.com|language=id|access-date=2023-02-11}}</ref> Bersama 1.620 warga, Ridwan mengikuti uji coba tahap ke-3 vaksin [[Sinovac Biotech|Sinovac]] buatan [[China]] untuk meyakinkan masyarakat akan vaksin tersebut.<ref>{{Cite web|title=Vaksin Corona akan Disuntikkan ke 1.620 Relawan, Ridwan Kamil: Tidak Ada Istilah Rakyat Dikorbankan|url=https://www.tribunnews.com/nasional/2020/08/11/vaksin-corona-akan-disuntikkan-ke-1620-relawan-ridwan-kamil-tidak-ada-istilah-rakyat-dikorbankan|website=Tribunnews.com|language=id-ID|access-date=2023-02-15}}</ref><ref>{{Cite web|title=Jadi Relawan Vaksin Covid-19, Ridwan Kamil Tak Rasakan Efek Samping|url=https://www.bnpb.go.id/berita/jadi-relawan-vaksin-covid19-ridwan-kamil-tak-rasakan-efek-samping|archive-url=https://web.archive.org/web/20201012183849/https://www.bnpb.go.id/berita/jadi-relawan-vaksin-covid19-ridwan-kamil-tak-rasakan-efek-samping|archive-date=12 Oktober 2020}}</ref>Pada masa pandemi [[Penyakit koronavirus 2019|Covid-19]], Ridwan Kamil meminta nasihat kepada ustadz [[Adi Hidayat]], yang mengklaim telah menemukan suplemen untuk menyembuhkan penyakit tersebut 100%. Adi mengaku Ridwan adalah satu-satunya pemimpin di Indonesia yang datang untuk bersinergi dengan institut bentukannya untuk menyiapkan kader-kader [[ulama]].<ref name=":5">{{Cite web|date=2021-06-22|title=Temui Ust Adi Hidayat, Ridwan Kamil Bahas Obat Covid-19|url=https://republika.co.id/share/qv3ayf327|website=Republika Online|access-date=2023-02-11}}</ref>
 
==== Kebijakan ====
Namun demikian masa kepemimpinannya juga dikenal kontroversial, seperti kebijakannya dalam pembangunan kolam renang di rumah dinasnya yang memakan dana Rp 1,5 miliar; pembentukan Tim Akselerasi Pembangunan (TAP) yang diindikasikan sebagai bentuk bagi-bagi jabatan dengan dugaan [[nepotisme]] di mana dia menunjuk adiknya yakni Elpi Nazmuzzaman sebagai salah satu anggota; dan pembangunan [[Masjid Al-Jabbar]] yang memakan biaya dari [[Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah|APBD]] hingga triliunan rupiah.<ref name=":4" />
 
==== Polemik hibah Rp 1 triliun kepada NU ====
Dalam pidatonya pada acara Musyawarah Kerja wilayah PWNU Jabar tahun 2022, Ridwan mengaku telah menggelontorkan [[hibah]] lebih dari Rp 1 triliun kepada [[Nahdlatul Ulama|NU]].<ref>{{Cite web|title=Ridwan Kamil Ngaku Gelontorkan Satu Triliun untuk NU Jawa Barat, PWNU_ Itu Pernyataan Memecah Belah|url=https://www.msn.com/id-id/berita/other/ridwan-kamil-ngaku-gelontorkan-satu-triliun-untuk-nu-jawa-barat-pwnu-itu-pernyataan-memecah-belah/vp-AA15tbC9|website=MSN|language=id-ID|access-date=2023-02-15}}</ref> Namun hal itu menuai polemik, di mana Ihsanudin, dari PWNU Jabar merasa pihak mereka hanya menerima hibah sebesar 2,4 miliar per tahun, dan menduga Ridwan hanya melakukan pencitraan, dan hal ini dapat menjadi temuan [[Komisi Pemberantasan Korupsi Republik Indonesia|KPK]] apabila uang itu masuk ke kantong oknum NU sebagai bentuk gratifikasi.<ref>{{Cite web|last=Dwifriansyah|first=Bonny|date=2022-12-29|title=Kisruh 'Kesra Jabar Gate Rp 1 Triliun', Anggota DPRD Jabar: Pernyataan Ridwan Kamil Bisa Jadi Temuan KPK untuk Pengusutan|url=https://ratas.id/2022/12/29/kisruh-kesra-jabar-gate-rp-1-triliun-anggota-dprd-jabar-pernyataan-ridwan-kamil-bisa-jadi-temuan-kpk-untuk-pengusutan/|website=ratas.id|language=id|access-date=2023-02-15}}</ref> Ridwan pun mendatangi kantor NU untuk menjelaskan hal tersebut, dan mengatakan hibah sebesar lebih dari satu triliun rupiah tersebut adalah sebagai bentuk cintanya kepada kaum nahdliyin.<ref>{{Cite web|last=Alhamidi|first=Rifat|title=Ridwan Kamil Jelaskan soal Bantuan Rp 1 Triliun ke PWNU Jabar|url=https://news.detik.com/berita/d-6486667/ridwan-kamil-jelaskan-soal-bantuan-rp-1-triliun-ke-pwnu-jabar|website=detiknews|language=id-ID|access-date=2023-02-15}}</ref>