Roda gila: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
→‎Deskripsi: menyederhanakan kalimat (QuickEdit)
→‎Deskripsi: menyederhanakan kalimat (QuickEdit)
Baris 16:
Bagian tepi roda gila biasanya memiliki cincin bergerigi untuk pertautan dengan [[roda gigi]] motor starter pada saat motor dihidupkan. Karena itu tanpa roda gila hampir tidak mungkin menghidupkan mesin. Kalaupun hidup, putaran mesin menjadi tidak teratur. Bobot yang dimiliki roda gila inilah yang menyebabkan putaran poros engkol mantap dan halus. Bobot roda gila pada mesin mobil penumpang berkisar 7.5-50 KG.
 
Rda gila (''fly wheel'') la adalah perangkat mekanik berputar yang digunakan untuk menyimpan energi rotasi. ''Fly wheel'' memiliki momen inersia yang signifikan, dan dengan demikian menahan perubahan kecepatan rotasi. Jumlah energi yang tersimpan dalam ''flywheel'' adalah sebanding dengan kuadrat kecepatan rotasi. Energi ditransfer ke ''flywheel'' dengan menggunakan torsi, sehingga meningkatkan kecepatan rotasi, dan karenanya energi dapat tersimpan. Sebaliknya, ''flywheel'' melepaskan energi yang tersimpan dengan melakukan torsi ke beban mekanik, sehingga mengurangi kecepatan rotasi.
 
Fungsi umum dari roda gila meliputi: