Burung hantu: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Muhammad Anas Sidik (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Muhammad Anas Sidik (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 36:
Burung hantu (Ordo Strigiformes) terdiri dari enam suku (familia). Namun hanya tersisa dua suku burung hantu yang masih ada, yaitu suku burung serak atau burung-hantu gudang (Tytonidae) dan suku burung hantu sejati (Strigidae). Banyak dari jenis-jenis burung hantu yang merupakan jenis endemik (menyebar terbatas di satu pulau atau satu wilayah saja) di Indonesia, terutama dari marga ''Tyto'', ''Otus'', dan ''Ninox''. Berikut ini merupakan suku-suku burng hantu baik yang masih ada maupun yang sudah punah :
 
* [[Strigidae]]<br/>
* [[Tytonidae]]<br/>
* [[Ogygoptyngidae]] ([[fossil]])<br/>
* [[Palaeoglaucidae]] ([[fossil]])<br/>
* [[Protostrigidae]] ([[fossil]])<br/>
* [[Sophiornithidae]] ([[fossil]])
 
Beberapa contoh spesiesnya adalah: