Is Yuniarto: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Shafhi (bicara | kontrib)
Inisasi
Tag: tanpa kategori [ * ] VisualEditor pranala ke halaman disambiguasi
 
k clean up, added uncategorised tag
Baris 12:
 
== Karier ==
Is Yuniarto mengawali karier profesionalnya di dunia perkomikan dengan menciptakan komik Wind Rider yang dikerjakan bersama [[John G. Reinhart]] dan diterbitkan oleh penerbit [[Elex Media Komputindo]] pada tahun 2005. Komik ini dinominasikan di Komikasia Award 2005 pada tiga kategori berbeda yaitu ''Best Cover, Best Character'' dan ''Best Comic''.
 
Komik kedua yang Ia publikasikan adalah Knights of Apocalypse yang menjadi komik [[trilogi]] dan diterbitkan dibawah bendera yang dirikannya bernama WindRider Production pada tahun 2007.
 
Usai mengerjakan komik trilogi, Is menciptakan komik pewayangan modern pertama miliknya, Garudayana. Komik ini pertama kali diterbitkan pada tahun 2009 oleh penerbit Koloni M&C Gramedia. Komik ini menampilkan tokoh-tokoh wayang seperti Gatotkaca dan Pandawa, serta mengangkat tema budaya tradisional khas nusantara. Komik ini mendapatkan penghargaan Lollipop Award 2010 kategori Komik Indonesia Favorit pilihan pembaca XY Kids.
 
Di tahun 2010 versi remaster dari Komik pertama Is Yuniarto dicetak dan diterbitkan kembali oleh [[M&C!|Koloni M&C Gramedia]] dengan nama Wind Rider: Sky Age. Pada tahun yang sama, Ia juga mengerjakan komik berjudul Maximum League yang terbit dalam buku komik kompilasi Gilanya Bola. Komik kompilasi yang dikerjakan bersama dengan beberapa komikus Indonesia lainnya ini diterbitkan oleh [[Cendana Art Media]].
 
Is juga pernah membuat sebuah komik adaptasi dengan judul yang sama dengan novel aslinya yaitu 5cm5 cm yang ditulis oleh [[:jv:Donny_DhirgantoroDonny Dhirgantoro|Donny Dhirgantoro]]. Komik itu diterbitkan oleh penerbit [[Grasindo]] pada tahun 2011.
 
Kemudian satu tahun setelahnya, Ia terpilih sebagai perwakilan Indonesia dalam ajang pameran komik Internasional di [[Erlangen]] [[Jerman]].
 
Pada tahun 2013, komik pewayangan lain dari Is Yuniarto terbit dengan judul Grand Legend Ramayana. Komik ini pertama kali terbit dalam majalah komik kompilasi yang diterbitkan oleh [[ReON Comics|Reon Comics]]. Sampai sekarang, komik ini sudah diterjemahkan ke dalam beberapa bahasa termasuk Inggris, Jepang, Korea dan Italia. Beberapa karakter dalam komik ini diadaptasi dalam gim [[Arena pertarungan daring multipemain|MOBA]] Lokapala, sebagai karakter yang dapat dimainkan. Karakter tersebut antara lain Shinta, Rahvan, dan Hanoman.<ref>{{Cite news|last=Damar|first=Agustinus Mario Damar|date=2 Februari 2023|title=Lokapala Kolaborasi dengan Grand Legend Ramayana, Perkenalkan Ksatriya Shinta|url=https://www.liputan6.com/tekno/read/5196042/lokapala-kolaborasi-dengan-grand-legend-ramayana-perkenalkan-ksatriya-shinta|work=Liputan 6|access-date=14 Maret 2023}}</ref>
 
Di tahun 2014, komik Garudayana diterbitkan kembali dan dilanjutkan melalui penerbit [[CAB Publishing]] dengan judul Garudayana Saga. Komik ini juga diterjemahkan dan dipublikasikan di Jepang oleh penerbit [[:en:Digital_CatapultDigital Catapult|Digital Catapult]] pada tahun 2015. Di tahun yang sama Is juga turut serta dalam kontingen Indonesia di [[:en:Frankfurt_Book_FairFrankfurt Book Fair|Frankfurt International Book fair]] 2015. Pada perkembangannya, karakter Gatotkaca dari komik Garudayana terpilih sebagai karakter favorit dalam survey yang diadakan oleh [[Moonton]] dan Is diajak bekerja sama untuk mengadaptasi karakter ciptaannya dalam sebuah gim ponsel. Hingga saat ini Gatotkaca karyanya menjadi salah satu karakter yang dapat dimainkan dalam gim Mobile Legend: Bang Bang.
 
Komik Garudayana dan Grand Legend Ramayana masuk dalam kurasi Pameran Internasional di [[Museum London|Museum Barbican London]] pada tahun 2017, serta masuk dalam buku [[Mangasia: Wonderlands of Asian Comics]], yang ditulis oleh [[Paul Gravett]].
Baris 47:
* [[Wind Rider: Sky Age]] (2010)
* Maximum League (2010)
* [[Komik 5cm]] (bersama [[:jv:Donny_DhirgantoroDonny Dhirgantoro|Donny Dhirgantoro]]; 2010)
* [[Grand Legend Ramayana]] (bersama John G Reinhart; 2013 - sekarang)
* [[Garudayana|Garudayana Saga]] (2014 - sekarang)
Baris 102:
|Anugerah Pembaca Indonesia 2011
|Komik Favorit
|5 &nbsp;cm
|Menang
|-
Baris 108:
|Anugerah Pembaca Indonesia 2011
|Cover Komik Favorit
|5 &nbsp;cm
|Menang
|-
Baris 142:
* Event launching film Avengers Infinity War 2018.
* “Wonderlands of Asian Comics” Exhibition curated by Mangasia committee (Barbican Center, London) for exhibition in: Palazzo delle Esposizioni in Rome, Villa Reale in Monza Italy, Le Lieu Unique in Nantes France, New River Museum in Bangkok Thailand, Design Society in Shenzhen.
* Perwakilan Top 5 IP Indonesia di Hongkong & Shanghai International Licensing Expo 2019.
 
== Referensi ==
Baris 154:
[https://www.wayangverse.com Wayangverse]
{{Komik Indonesia}}
 
{{Uncategorized|date=Maret 2023}}