Centralindo Panca Sakti: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Dani1603 (bicara | kontrib)
Dani1603 (bicara | kontrib)
Baris 43:
 
==Centralindo Pancasakti Cellular ==
Adapun perusahaan ini masih memiliki kaitan dengan PT Centralindo Panca Sakti (CPS), dan didirikan awalnya sebagai perusahaan yang menerima pengalihan operasional AMPS dari PT CPS. PT Centralindo Pancasakti Cellular (CPSC) kemudian mentransformasikan kerjasama bagi hasil eks-CPS dengan Telkom menjadi perusahaan patungan keduanya (Telkom-CPSC) bernama PT [[Metrosel|Metro Selular Nusantara]] (Metrosel), dengan pengoperasian jaringan AMPS-nya digabungkan dalam operasi Metrosel yang mulai beroperasi pada akhir 1995.<ref>[https://books.google.co.id/books?hl=id&id=JAy4AAAAIAAJ&dq=metro+selular+nusantara+1995&focus=searchwithinvolume&q=metrosel Asia-Pacific Telecommunication Indicators]</ref> Saham CPSC di perusahaan ini berubah-ubah, dari awalnya sebesar 51,20%, lalu menjadi 36,7% pada 1996.<ref>
[https://jawawa.id/newsitem/asia-link-buys-35-percent-stake-in-pt-metrosel-1447893297 JP/Asia Link buys 35 percent stake in PT Metrosel]{{Pranala mati|date=Juli 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}
</ref>