M3GAN: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Nyilvoskt (bicara | kontrib)
k Pengembalian suntingan oleh LeliHayati (bicara) ke revisi terakhir oleh Gaung Tebono
Tag: Pengembalian Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 30:
}}
| distributor = [[Universal Pictures]]
| released = {{Film date|2022|12|7|[[Los Angeles]]|2023|112|629|Amerika Serikat}}
| runtime = 102 menit<ref name="BBFC">{{Cite web |title=''M3gan'' (15) |url=https://www.bbfc.co.uk/release/m3gan-q29sbgvjdglvbjpwwc0xmda5nti1 |access-date=December 29, 2022 |website=[[British Board of Film Classification|BBFC]] |archive-date=January 7, 2023 |archive-url=https://web.archive.org/web/20230107194223/https://www.bbfc.co.uk/release/m3gan-q29sbgvjdglvbjpwwc0xmda5nti1 |url-status=live }}</ref>
| country = Amerika Serikat
Baris 38:
}}
 
'''''M3GAN''''' adalah sebuah film [[Film fiksi ilmiah|fiksi ilmiah]] [[Film horor|horor]] Amerika Serikat tahun 2022<!--Jangan ubah menjadi 20232022, film ini tayang perdana di Los Angeles pada bulan Desember 2022.--> yang disutradarai oleh [[Gerard Johnstone]]. Naskah film ini ditulis oleh [[Akela Cooper]], berdasarkan sebuah cerita yang ditulis bersama dengan [[James Wan]], yang juga bertindak sebagai produser bersama dengan [[Jason Blum]]. Film ini dibintangi oleh [[Allison Williams|Allison Williams]] dan [[Violet McGraw]], dengan [[Amie Donald]] memerankan tokoh M3GAN secara fisik dan suaranya diserahkan oleh Jenna Davis. Cerita film ini mengikuti sebuah boneka [[Kecerdasan buatan|cerdas]] yang mengalami perkembangan pada kesadarannya dan memusuhi siapa pun yang berdiri di antaranya dan manusia terdekatnya.
 
''M3GAN'' pertama kali tayang di [[Los Angeles]] pada 7 Desember 2022 dan dirilis di [[Amerika Serikat]] pada 629 JanuariDesember 20232022 oleh [[Universal Pictures]]. Film ini menerima sambutan positif baik secara komersial maupun kritis, menghasilkan pendapatan sebesar $161 juta di seluruh dunia dari anggaran produksi sebesar $12 juta. Kritikus memuji film ini atas kombinasi horor dan humor yang baik, unsur satire, serta penampilan akting yang luar biasa.
 
Sequel dari film ini, ''M3GAN 2.0'', dijadwalkan akan dirilis pada 17 Januari 2025, dengan Williams dan McGraw kembali memerankan peran mereka dan naskah ditulis kembali oleh Cooper.