Baptis dewasa: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
kTidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
Baris 2:
'''Baptis dewasa''' ({{lang-en|adult baptism}}) adalah praktik pembaptisan bagi orang-orang dewasa, atau setidaknya orang-orang yang dapat menyatakan imannya secara sadar dan mampu menggunakan [[Akal|akal budi]], berbeda dengan praktik [[baptis bayi]] yang memberikan baptis kepada para bayi atau anak-anak yang masih belum mengerti dan sadar akan keimanan.
 
Beberapa denominasi yang hanya mempraktikkan baptis dewasa meyakini bahwa para bayi atau anak-anak yang masih belum dapat beriman secara sadar seharusnya belum dibaptis hingga anak-anak tersebut dewasa secara iman. PraktikOleh karena itu, praktik pembaptisan yang menganut keyakinan semacam itu disebut juga '''baptis orang percaya''' ({{lang-en|believer's baptism}}) atau '''''credobaptism''''' (dari kata {{lang-la|credo}} artinya "Aku percaya")<ref>{{Cite web|last=Slick|first=Matt|date=2009-06-12|title=What is credobaptism?|url=https://carm.org/about-baptism/what-is-credobaptism/|access-date=2021-09-14|website=Christian Apologetics & Research Ministry|language=en-US}}</ref>
 
==Referensi==