Smartfren Telecom: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Dani1603 (bicara | kontrib)
H982Falklands (bicara | kontrib)
contoh foto kartu smartfren cdma
Baris 32:
Pada 23 Oktober 2003, Mobile-8 berhasil mendapatkan izin beroperasi dari pemerintah dengan menggunakan jaringan eks-Komselindo, Metrosel dan Telesera.<Ref name=frenht/> Tidak lama kemudian, di tanggal 8 Desember 2003, Mobile-8 resmi meluncurkan produknya, yaitu '''Fren''' yang berbasis CDMA2000 dengan modal awal berupa pengguna dari tiga perusahaan sebelumnya, yaitu Telesera, Metrosel dan Komselindo yang dialihkan dari AMPS/CDMAOne ke CDMA2000. Meskipun memiliki izin nasional, mulanya layanan Fren hanya bisa dinikmati di [[pulau Jawa]].<ref name=bullish/> Sebelum 2008, Fren merupakan satu-satunya produk dari Mobile-8, hingga ketika 3 Mei 2008 diluncurkan layanan [[FWA]] bermerek '''Hepi''' dan pada 4 Februari 2009 diluncurkan layanan [[internet]] murah bernama '''Mobi''' (Saat ini, layaknya Fren, Hepi dan Mobi sudah tidak digunakan lagi seiring penggunaan merek tunggal Smartfren). Selain produk-produk untuk konsumen, Mobile-8 juga menyediakan layanan komunikasi bagi kebutuhan korporat, seperti ''mobile virtual private network'' dan ''hunting'' bergerak.<Ref name=frenht/>
 
Setelah tertunda selama setahun, pada 3 Oktober 2006 PT Mobile-8 Telecom melakukan [[penawaran umum perdana]] (IPO) dan mencatatkan [[saham]]nya di [[Bursa Efek Jakarta]] dan [[Bursa Efek Surabaya]] dengan melepas 19,91% sahamnya seharga Rp 225/lembar.<Ref>[https://britama.com/index.php/2012/11/sejarah-dan-profil-singkat-fren/ Sejarah dan Profil Singkat FREN (Smartfren Telecom Tbk)]</ref><ref>[https://finance.detik.com/bursa-dan-valas/d-687893/mobile-8-lepas-1991-saham-ipo Mobile-8 Lepas 19,91% Saham IPO]</ref> Hal tersebut dilakukan demi mematuhi aturan [[Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan|Bapepam-LK]] yang mewajibkan pencatatan di bursa efek setelah saham Mobile-8 dimiliki lebih dari 100 pihak.<ref>[https://finance.detik.com/bursa-dan-valas/d-551238/listing-mobile-8-sebelum-juni Listing Mobile-8 Sebelum Juni]</ref> IPO ini disusul dengan penerbitan [[obligasi]] rupiah untuk pertama kalinya di bulan Maret 2007 yang dicatatkan di Bursa Efek Indonesia, dan penerbitan ''Guraranteed Senior Notes'' yang dicatatkan di [[Bursa Efek Singapura]] oleh anak usahanya Mobile-8 Telecom Finance Company B.V.<ref name=lapsin>[https://123dok.com/article/tonggak-sejarah-corporate-annual-report-smartfren-indonesiasmartfren.zxvgv74y TONGGAK SEJARAH]</ref> Selanjutnya, di tanggal 11 Juni 2007, Mobile-8 melakukan penggabungan tiga anak usahanya diatas, yaitu Metrosel, Komselindo dan Telesera ke perusahaan induknya. Merger ini mengakibatkan izin operasional Mobile-8, yang sebelumnya atas nama tiga anak perusahaannya tersebut, kini beralih ke Mobile-8.<ref name=":2" />
[[Berkas:Kartu Smartfren 3G CDMA (Depan).jpg|jmpl|Smartfren CDMA 3G]]
 
Menurut HT pada 2007 ia sangat puas dengan kinerja perusahaan ini, yang pada tahun tersebut memiliki 2 juta pelanggan,<ref>{{Cite news|title=Merger Tiga Anak Usaha Mobile-8 Efektif|url=https://finance.detik.com/bursa-dan-valas/d-792154/merger-tiga-anak-usaha-mobile-8-efektif|work=[[Detik.com|detikcom]]|language=id-ID|access-date=2022-06-06}}</ref><ref>{{Cite news|date=2007-08-22|title=Mengapa Orang Masih Mengira yang Lain?|url=https://swa.co.id/swa/listed-articles/mengapa-orang-masih-mengira-yang-laintanya|work=[[SWA (majalah)|SWA.co.id]]|language=id|access-date=2022-06-06}}</ref> naik dari 50.000 di bulan April 2004.<ref name=bullish/> Tercatat pada 2006-2008, Mobile-8 melakukan beberapa inovasi demi memperkuat operasionalnya, seperti pada Mei 2006 berhasil mengoperasikan layanan 3G dengan teknologi EV-DO,<ref name=lapsin/> yang disusul dengan mendapatkan izin untuk menyelenggarakan jaringan CDMA secara nasional dan Jaringan Tetap Lokal Nirkabel di tahun 2007.<ref>{{Cite news|date=2007-05-15|title=Mobile-8 Telecom Peroleh Izin Prinsip Jaringan Tetap Lokal Nirkabel|url=https://www.antaranews.com/berita/62838/mobile-8-telecom-peroleh-izin-prinsip-jaringan-tetap-lokal-nirkabel|work=[[Lembaga Kantor Berita Nasional Antara|ANTARA News]]|access-date=2022-06-06|editor-last=RH|editor-first=Priyambodo}}</ref><ref>{{Cite news|date=2007-07-03|title=FREN Dapat Izin Selenggarakan CDMA Secara Nasional|url=https://www.antaranews.com/berita/68703/fren-dapat-izin-selenggarakan-cdma-secara-nasional|work=[[Lembaga Kantor Berita Nasional Antara|ANTARA News]]|access-date=2022-06-06|editor-last=RH|editor-first=Priyambodo}}</ref> Lalu pada 2008, diluncurkan fitur baru ''World Passport'', yang memudahkan pelanggan melakukan ''[[roaming]]'' internasional ke jaringan CDMA atau [[GSM]].<ref name=lapsin/> Mobile-8 juga sempat berencana untuk mengikuti tender 3G yang diadakan pemerintah (yang diikuti oleh anak usahanya Komselindo) pada 2006 dan tender Sambungan Langsung Jarak Jauh (SLJJ) pada 2008, tetapi keduanya tidak berhasil.<ref>[https://bisnis.tempo.co/read/73364/komselindo-dan-samoerna-mundur-dari-tender-3g Komselindo dan Samoerna Mundur dari Tender 3G]</ref><ref>{{Cite news|title=Bakrie Telecom 'Menang W.O.' di Tender SLJJ|url=https://inet.detik.com/telecommunication/d-1057768/bakrie-telecom-menang-wo-di-tender-sljj|work=[[Detik.com|detikcom]]|language=id|access-date=2022-06-06}}</ref>