Tribuaneswari: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Obets451 (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Obets451 (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 36:
Menurut prasasti Kertarajasa (1305), Tribhuwaneswari disebut sebagai ibu [[Jayanagara]]. Dari berita tersebut dapat diperkirakan, [[Jayanagara]] adalah anak kandung Indreswari alias [[Dara Petak]] yang kemudian menjadi anak angkat Tribhuwaneswari sang permaisuri utama. Hal ini menyebabkan [[Jayanagara]] mendapat hak atas takhta sehingga kemudian menjadi raja kedua [[Majapahit]] tahun 1309-1328.
 
Tahun kematian Tribhuwaneswari tidak diketahui, namun diduga kuat ia telah meninggal sebelum Jayanagara terbunuh pada tahun 1328, karena sesepuh kerajaan pada saat itu hanya menyisakan adik bungsunya, [[Gayatri Rajapatni]] sebagai istri Raden Wijaya yang berhak mewarisi takhta
 
== Kepustakaan ==