| piccap2 = Falun, lambang Falun Dafa
}}
'''Falun Gong''' (法輪功) atau '''Falun Dafa''' (法輪大法) merupakan pengolahan (kultivasi) jiwa dan raga untuk meningkatkan meningkatkan moral, tubuh, dan spiritual seseorang menuju ke tingkat yang lebih tinggi. Melalui latihan Falun Gong, para praktisi dapat memperoleh kemajuan dalam kesehatan jiwa dan raga, dan menghilangkan stres.
'''Falun Gong''' (法輪功) atau '''Falun Dafa''' (法輪大法) adalah sebuah [[gerakan agama baru]]<ref name="New religious movement">Junker, Andrew. 2019. ''Becoming Activists in Global China: Social Movements in the Chinese Diaspora'', pp. 23–24, 33, 119, 207. Cambridge University Press. {{ISBN|978-1108655897}}; Barker, Eileen. 2016. ''Revisionism and Diversification in New Religious Movements'', cf. 142–43. Taylor & Francis. {{ISBN|978-1317063612}}; Oliver, Paul. 2012. ''New Religious Movements: A Guide for the Perplexed'', pp. 81–84. Bloomsbury Academic. {{ISBN|9781441125538}}; Hexham, Irving. 2009. ''Pocket Dictionary of New Religious Movements'', pp. 49, 71. InterVarsity Press. {{ISBN|978-0830876525}}; Clarke, Peter. 2004. ''Encyclopedia of New Religious Movements''. Taylor & Francis. {{ISBN|978-1134499694}}; Partridge, Christopher. 2004. ''Encyclopedia of New Religions: New Religious Movements, Sects and Alternative Spiritualities'', 265–66. Lion. {{ISBN|978-0745950730}}.</ref><ref name="OWNBY-195-196">Ownby, David. 2005. "The Falun Gong: A New Religious Movement in Post-Mao China" in Lewis, James R. & Jesper Aagaard. Editors. ''Controversial New Religions'', 195–96. Oxford University Press.</ref> yang mengajarkan suatu cara melatih diri (berkultivasi) berupa seperangkat latihan yang diyakini dapat memperbaiki dan meningkatkan moral, tubuh, dan spiritual seseorang menuju ke tingkat yang lebih tinggi. Melalui latihan Falun Gong, para praktisi meyakini bahwa mereka dapat memperoleh kemajuan dalam kesehatan jiwa dan raga, dan menghilangkan stres.
== Praktik dan ajaran ==
[[Berkas:Toronto Falun Gong Exercises 3.jpg|jmpl]]
Sedangkan kultivasi jiwa bertujuan meningkatkan Xinxing (watak, kualitas moral), dengan jalan menyelaraskan diri dengan karakteristik alam semesta yakni: Zhen-Shan-Ren (Sejati-Baik-Sabar). Pengertian kata “Sejati” adalah benar, lurus dan jujur; “Baik” adalah kebajikan, suka menolong, tidak mementingkan diri sendiri; “Sabar” adalah penuh toleransi, meringankan beban pikiran, pengendalian [[emosi]], tahan uji serta mampu melepaskan keterikatan hati. Terus menerus meningkatkan standar Xinxing di dalam kehidupan sehari-hari, dan harus dengan kondisi ini mematut tingkah lakunya, di dalam rumah tangga, di tempat kerja, dalam masyarakat, harus menjadi seseorang yang ber[[moral]] tinggi serta bertanggung jawab terhadap pekerjaan dan kewajibannya.
== Kategorisasi ==
Falun Gong sering dikategorikan para ahli sebagai [[gerakan agama baru]]<ref name="New religious movement" /> atas dasar ajaran teologis dan moralnya. Namun, para pengikutnya menolak sebutan ini,<ref name="OWNBY-195-196" /> karena Falun Gong tidak memiliki ritual dan formalitas atau aktivitas apa pun yang ditemukan dalam agama. Selain itu, Falun Gong tidak terikat dengan keanggotaan maupun sekte. Para praktisi dapat belajar bersama dengan bebas tanpa dipungut iuran atau sumbangan. Falun Gong juga tidak melibatkan diri ke dalam kancah politik, tetapi hanya mengajarkan praktisi mematut diri sesuai kriteria tingkat tinggi serta melepaskan keterikatan hatinya guna mencapai taraf kondisi jiwa yang lebih tinggi.
Namun, Falun Gong adalah sebuah latihan yang multifaset dan memiliki arti berbeda bagi orang yang berbeda, mulai dari latihan fisik untuk mencapai kesehatan yang lebih baik dan praksis transformasi diri, hingga filosofi moral dan sistem pengetahuan yang baru.<ref name="zhao">{{cite encyclopedia |last=Zhao |first=Yuezhi |url=https://books.google.com/books?id=tiFY59xGHBkC&pg=PA209 |title=Falun Gong, Identity, and the Struggle over Meaning Inside and Outside China |encyclopedia=Contesting Media Power: Alternative Media in a Networked World |editor-first=Nick |editor-last=Couldry |editor-first2=James |editor-last2=Curran |location=Lanham, MD |publisher=Rowman & Littlefield |year=2003 |isbn=978-0-7425-2385-2 |access-date=23 September 2016 |archive-date=5 April 2023 |archive-url=https://web.archive.org/web/20230405191339/https://books.google.com/books?id=tiFY59xGHBkC&pg=PA209 |url-status=live }}</ref>
Dalam konteks kultural Tionghoa, Falun Gong umumnya digambarkan sebagai sistem ''qigong'' atau praktik kultivasi (''xiulian''), di mana seorang individu mencari kesempurnaan spiritual.
== Sejarah ==
|