Megalit: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
MelancholieBot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: eo:Megalito
Van heekeren (bicara | kontrib)
Baris 14:
 
Didalam 30 lingkaran batu besar tadi, juga masih terdapat sekitar 30 batu dengan ukuran yang lebih kecil yang dinamakan Lintels, yang disusun dengan bentuk melingkar juga.Tapi sayang, pada saat ini kebanyakan batu-batu tegak tadi telah terkikis dan jatuh.
 
 
== Pasemah ([[Propinsi Sumatera Selatan]],[[ Indonesia]]) ==
 
Pasemah merupakan wilayah dari Propinsi Sumatera Selatan, berada di kaki [[Gunung Dempo]]. Tinggalan-tinggalan megalitik di wilayah ini tersebar sebanyak 19 situs, berdasarkan penelitian yang di lakukan oleh Budi Wiyana (1996), dari [[Balai Arkeologi Palembang]]. Tinggalan megalitik Pasemah muncul dalam bentuk yang begitu unik, patung-patung dipahat dengan begitu dinamis dan monumental, yang mencirikan kebebasan sang seniman dalam memahat sehingga tinggalan megalitik pasemah, disebut oleh ahli arkeologi sebagai [[budaya megalitik pasemah]].
 
== Pranala luar ==