Adian Napitupulu: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Radramboo (bicara | kontrib)
Riwayat Organisasi: #1Lib1Ref #1Lib1RefID
Radramboo (bicara | kontrib)
Riwayat Organisasi: #1Lib1Ref #1Lib1RefID
Baris 45:
 
Pada tahun 1996, Adian mendirikan posko Pemuda Mahasiswa Pro [[Megawati Soekarnoputri|Megawati]] sebagai satu-satunya organisasi non partai yang menggalang dukungan kepada [[Megawati Soekarnoputri|Megawati Soekarno Putri]] dimana pada saat terjadi penyerbuan kantor DPP [[PDI-P|PDI]] pada tanggal 27 Juli 1996, Adian menggalang perlawanan dari organisasi kampus dan luar kampus yang dipimpinnya.<ref name=":0" />
 
Sejak saat itu nama Adian mulai diperhitungkan di tingkat nasional setelah tahun [[1998]] dia mendirikan Komunitas Mahasiswa Se Jabodetabek bernama Forum Kota, Forkot yang beranggotakan 16 kampus.Forkot dan [[FKSMJ]] adalah dua organisasi mahasiswa pertama yang menduduki gedung DPR/MPR senayan pada tanggal [[18 Mei 1998]] dimana 3 hari kemudian Presiden [[Soeharto]] menyatakan mundur sebagai presiden.<ref name=":0" />
 
== Referensi ==