Tekstur tanah: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.9.2
Type 14 Za (bicara | kontrib)
Fitur saranan suntingan: 1 pranala ditambahkan.
 
Baris 1:
[[Berkas:SoilTextureTriangle.svg|jmpl|ka|400px|Segitiga tekstur tanah berdasarkan rasio relatif dari tiga kategori utama tekstur tanah]]
'''Tekstur tanah''' adalah klasifikasi secara kualitatif mengenai kondisi suatu tanah berdasarkan tekstur fisiknya. Pengujian dan penerapan tekstur tanah diterapkan di lapangan maupun di laboratorium. Kategori utama dari tekstur tanah yaitu tanah ber[[pasir]], liat atau [[lempung]], dan [[geluh]] atau [[lanau]], berdasarkan [[distribusi ukuran partikel]] tanah yang didapatkan dengan [[ayakan|pengayakan]]. Kualitas tekstur tanah yang didapatkan bisa digunakan untuk berbagai penerapan, misal komoditas pertanian yang cocok untuk ditanam hingga kondisi dan perubahan lingkungan.
 
== Klasifikasi berdasarkan USDA ==