Sekolah Tinggi Teknologi Angkatan Laut: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
OGNelson9 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 35:
|colonel_of_the_regiment_label=
|notable_commanders=
| website = - {{url|https://sttal.ac.id}}
}}
'''Sekolah Tinggi Teknologi Angkatan Laut''' atau ('''STTAL''') adalah salah satu satuan pelaksana pendidikan di lingkungan [[TNI Angkatan Laut]] yang telah berdiri sejak tahun 1966. Bertugas menyelenggarakan program pendidikan pengembangan di bidang teknologi pertahanan keangkatanlautan. Sekolah Tinggi Teknologi Angkatan Laut atau disingkat STTAL adalah unsur pelaksana dan pembinaan badan pelaksana pusat yang berkedudukan langsung di bawah Komandan STTAL. STTAL memiliki tugas pokok membantu [[Kasal]] dalam melaksanakan pendidikan yang dipersyaratkan bagi sekolah tinggi bidang ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek) keangkatanlautan serta membina seluruh jajaran kekuatannya termasuk sarana dan prasarana pendukung organiknya untuk mendukung tugas pokok [[TNI Angkatan Laut]].