Agustinus dari Hippo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.9.5
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Add 1 book for Wikipedia:Pemastian (20230609)) #IABot (v2.0.9.5) (GreenC bot
Baris 241:
 
=== Eskatologi ===
Awalnya Agustinus meyakini paham [[premilenialisme]], yaitu bahwa Kristus akan mendirikan suatu kerajaan 1.000 tahun (secara harfiah) sebelum [[Kebangkitan orang mati|kebangkitan]] universal, tetapi belakangan menolak keyakinan tersebut, memandangnya duniawi. Ia adalah teolog pertama yang menguraikan suatu doktrin sistematis [[amilenialisme]], kendati beberapa teolog dan sejarawan Kristen meyakini bahwa posisinya lebih mendekati paham yang dianut oleh kaum [[Postmilenialisme|postmilenialis]] modern. Gereja Katolik pada abad pertengahan membangun sistem [[Eskatologi Kristen|eskatologinya]] berdasarkan paham amilenialisme Agustinian, di mana Kristus memerintah dunia ini secara rohani melalui Gereja-Nya yang berjaya.<ref>{{en}} {{cite book| author=Blomberg, Craig L. |title=From Pentecost to Patmos| url=https://archive.org/details/frompentecosttop0000blom | publisher=Apollos| year=2006| page=[https://archive.org/details/frompentecosttop0000blom/page/n536 519]| isbn=0805432485}}</ref> Pada saat [[Reformasi Protestan]], para teolog seperti [[Yohanes Calvin]] juga menerima paham amilenialisme. Agustinus mengajarkan bahwa nasib kekal jiwa ditentukan pada saat kematian jasmaniahnya,<ref name=Cross>{{en}} {{cite book |editor1-last=Cross |editor1-first=Frank L. |editor2-last=Livingstone |editor2-first=Elizabeth |title=The Oxford Dictionary of the Christian Church |publisher=[[Oxford University Press]] |location=Oxford |year=2005 |isbn=0-19-280290-9}}</ref><ref>Augustine of Hippo, ''Enchiridion'', 110</ref> dan bahwa api [[purgatorium|purgatorial]] dalam [[keadaan antara|keadaan peralihan]] hanya memurnikan atau menyucikan mereka yang wafat dalam persekutuan dengan Gereja. Ajarannya itu menjadi bekal bagi teologi belakangan.<ref name=Cross/>
 
=== Epistemologi ===