Belotong: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Menambah Kategori:Produk samping menggunakan HotCat
k fix
Baris 14:
 
=== Bubur kertas, kertas, papan dan pakan ternak ===
Di banyak negara tropis dan subtropis seperti India, Cina, Kolombia, Iran, Thailand, dan Argentina, belotong umumnya digunakan sebagai pengganti kayu dalam produksi bubur kertas, kertas lembaran dan papan. Substitusi ini menghasilkan bubur kertas dengan sifat fisik yang sangat cocok untuk kertas cetak dan buku catatan, produk tisu, kotak, dan koran.  Dapat juga digunakan untuk membuat papan menyerupai triplek atau papan partikel yang dikenal dengan papan belotong dan papan xanita. Ini banyak digunakan dalam produksi penyekat ruangan dan furnitur.
 
=== Nanoselulosa ===