Toyota Aurion: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k →Referensi: clean up |
Fitur saranan suntingan: 3 pranala ditambahkan. |
||
Baris 1:
{{Infobox Automobile|image=2015-2018 Toyota Aurion (GSV50R) AT-X sedan (2018-08-27) 01.jpg|name=Toyota Aurion|manufacturer=[[Toyota]]|class=[[Mobil mid-size]]|body_style=[[Sedan]] 4 pintu|related=[[Toyota Camry]]<br />[[Lexus ES]]|layout=Mesin depan, penggerak roda depan|predecessor=[[Toyota Avalon#XX10|Toyota Avalon (XX10)]]<br />[[Toyota Camry (XV30)]]|successor=[[Toyota Camry (XV70)]]|production=2006-2017}}
'''Toyota Aurion''' adalah mobil sedan kelas menengah atas yang diproduksi oleh [[Toyota]] di [[Australia]] dan [[Asia]] dari tahun 2006 hingga 2017. Basis Aurion adalah [[Toyota Camry|Camry]] generasi keenam yang menggunakan platform XV40. Nama Aurion hanya digunakan di Australia, [[Selandia Baru]] dan [[Timur Tengah]]. Mobil ini dijual sebagai [[Toyota Camry]] di [[Asia Tenggara]], [[China]] dan [[Taiwan]]. Sedangkan Camry untuk pasar Australia, [[Amerika Serikat]], dan Jepang memiliki penampilan yang berbeda, dan hanya platform dan pintu-nya yang sama dengan Aurion.
Di Australia, Toyota Aurion tersedia dalam trim level AT-X, Touring SE, Prodigy, Sportivo SX6, Sportivo ZR6, dan Presara. Semuanya menggunakan mesin 3500 cc V6 2GR-FE dan transmisi automatic.
|