Antivaksin: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Suntingan 2404:C0:7140:0:0:0:87EA:807F (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh HsfBot
Tag: Pengembalian SWViewer [1.4]
Fhmsyhd014 (bicara | kontrib)
Fitur saranan suntingan: 3 pranala ditambahkan.
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Tugas pengguna baru Disarankan: tambahkan pranala
 
Baris 6:
 
=== Teori konspirasi ===
Sikap anti vaksin [[polio]] adalah contoh akibat dari kepercayaan terhadap teori konspirasi. Vaksin ini dianggap sebagai upaya [[negara maju]] untuk memandulkan penduduk [[negara berkembang]]. Selain itu sering disertai info seolah kanker dan polio malah berkembang sejak pertama kali [[vaksin polio]] diperkenalkan. Tentu saja klaim ini tidak memiliki sumber data yang jelas dan narasumbernya tidak bisa ditelusuri.
 
Sukabumi pada tahun 2005 menjadi tempat penyebaran kembali polio liar, yang diperkirakan salah satunya berasal dari Nigeria, yang pemerintahnya sempat mencurigai vaksin polio sebagai kampanye memandulkan warga negaranya dan menyebarkan HIV.