Kepolisian Negara Republik Indonesia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Dennis Takalao (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Icoyhery (bicara | kontrib)
k Memperbaiki ringkasan konten.
Baris 116:
|reference =
|Law Enforcement=|Police=|Kepolisian=}}
'''Kepolisian Negara Republik Indonesia''' (disingkat '''Polri''') adalah [[Penegakan hukum di Indonesia|KepolisianPenegak hukum]] Nasional dan Kepolisian negara di [[Indonesia]],<ref yangname='polri'>https://sumbawa.ntb.polri.go.id/profil/tugas-fungsi-kewenangan-polri/</ref>. Yang bertanggung jawab langsung di bawah [[Presiden Republik Indonesia|Presiden]]. Sebelumnya Kepolisian ini bernama Badan Polisi Negara (BPN), Djawatan Polisi Negara (DPN) dan Angkatan Kepolisian Republik Indonesia (AKRI). Polri mempunyai moto ''Rastra Sewakotama'' yang artinya Abdi Utama bagi Nusa Bangsa. Polri mengemban tugas-tugas kepolisian negara di seluruh wilayah [[Indonesia]] yaitu memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat; menegakkan hukum; dan memberikan perlindungan, pengayoman, dan pelayanan kepada masyarakat., penjabaran tugas kepolisian di jelaskan pada pasal 14 Undang-Undang Kepolisian Republik Indonesia<ref name='polri'/>
 
== Arti lambang ==
Lambang dan motto Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) berbunyi ''Rastra Sewakottama'' ("राष्ट्र सेवकोत्तम"), yang merupakan dari [[bahasa Sansekerta]] yang berarti "Pelayan utama Bangsa". Dalam [[bahasa Sansekerta]], ''Rastra'' ("राष्ट्र") berarti "bangsa" atau "rakyat",<ref>{{cite web|work=Kamus Sansekerta|title=Rastra|url=http://spokensanskrit.org/index.php?mode=3&script=hk&tran_input=%E0%A4%B0%E0%A4%BE%E0%A4%B7%E0%A5%8D%E0%A4%9F%E0%A5%8D%E0%A4%B0&direct=se}}</ref> dan ''sevakottama'' ("सेवकोत्तम") berarti "pelayan terbaik",<ref>{{cite web|work=Kamus Sansekerta|title=sevakottama|url=http://spokensanskrit.org/index.php?mode=3&script=hk&tran_input=%E0%A4%B8%E0%A5%87%E0%A4%B5%E0%A4%95%E0%A5%8B%E0%A4%A4%E0%A5%8D%E0%A4%A4%E0%A4%AE&direct=se}}</ref> maka disimpulkan bahwa ''Rastra Sewakottama'' berarti "pelayan terbaik bangsa/rakyat", dan dipahami sebagai "Polri sebagai pelayan dan abdi utama negara dan bangsa". Sebutan itu adalah Brata pertama dari Tri Brata yang diikrarkan sebagai pedoman hidup Polri sejak 1 Juli 1954.<ref>{{Cite web |url=https://www.polri.go.id/tentang-logo.php |title=Salinan arsip |access-date=2018-05-16 |archive-date=2017-05-13 |archive-url=https://web.archive.org/web/20170513224551/https://www.polri.go.id/tentang-logo.php |dead-url=yes }}</ref>