Gold Coast, Queensland: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k →‎Pranala luar: clean up
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.9.5
 
Baris 54:
}}
 
'''Gold Coast''' adalah kota pesisir di [[Negara bagian dan wilayah di Australia|negara bagian]] [[Queensland]], [[Australia]], sekitar {{convert|66|km}} selatan-tenggara dari pusat [[Daftar ibu kota di Australia|ibu kota negara bagian]], [[Brisbane]], dan tepat di sebelah utara perbatasan dengan negara bagian [[New South Wales]]. Pemilik tradisional wilayah Queensland tenggara ini adalah orang-orang yang berbahasa Yugambeh. [[Demonim]] orang dari Gold Coast dalam [[bahasa Inggris]] adalah Gold Coaster. Dengan perkiraan jumlah penduduk sebesar 679.127 jiwa<ref name=ABSSUA>{{cite web|title=3218.0 – Regional Population Growth, Australia, 2017-18: Population Estimates by Significant Urban Area, 2008 to 2018|url=http://www.abs.gov.au/AUSSTATS/[email protected]/DetailsPage/3218.02017-18|website=Australian Bureau of Statistics|publisher=[[Australian Bureau of Statistics]]|date=27 Maret 2019|access-date=25 Oktober 2019|archive-date=2019-03-27|archive-url=https://web.archive.org/web/20190327110730/http://www.abs.gov.au/AUSSTATS/[email protected]/DetailsPage/3218.02017-18|dead-url=no}} Perkiraan jumlah penduduk, 30 Juni 2018.</ref> pada Juni 2019 (termasuk 79.001 di Tweed Valley yang berdekatan dengan New South Wales). Gold Coast adalah [[Daftar kota di Australia menurut jumlah penduduk|kota terbesar keenam di Australia]], menjadikannya kota non-[[ibu kota]] terbesar, dan kota terbesar kedua di Queensland.<ref>{{cite web|title=Future|url=http://futuregoldcoast.com.au/wp-content/uploads/2015/01/future-gold-coast-factsheet.pdf|website=Future Gold Coast|access-date=27 Januari 2018|url-status=live|archive-url=https://web.archive.org/web/20180311002247/http://futuregoldcoast.com.au/wp-content/uploads/2015/01/future-gold-coast-factsheet.pdf|archive-date=11 Maret 2018|df=dmy-all}}</ref>
 
Gold Coast adalah [[Lokawisata|tujuan wisata]] utama dengan [[Subtropis|iklim subtropis]] yang cerah dan telah dikenal luas karena [[pantai]] [[selancar]] kelas dunia, [[bangunan tinggi]] yang mendominasi cakrawala, [[taman hiburan]], kehidupan malam, dan daerah pedalaman [[hutan hujan]]. Kota ini merupakan bagian dari [[industri hiburan]] nasional dengan produksi televisi dan [[industri film]] besar.