Halte Transjakarta Bundaran HI: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Irvan Cahyo N (bicara | kontrib)
k →‎Tempat-tempat terdekat: Penambahan bendera pada nama kedutaan besar
Irvan Cahyo N (bicara | kontrib)
Penambahan informasi hak penamaan halte
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 1:
{{Kotakinfo halte Transjakarta
| name = Bundaran HI ASTRA
| corridor = 1
| station = 11
Baris 54:
-->
}}
'''Bundaran HI''' (atau '''Bundaran HI ASTRA''' sebagai pemenang hak penanaman) adalah sebuah halte bus [[Transjakarta]] yang terletak di [[Jalan M.H. Thamrin]], [[Gondangdia, Menteng, Jakarta Pusat|Gondangdia]], [[Menteng, Jakarta Pusat|Menteng]], [[Kota Administrasi Jakarta Pusat|Jakarta Pusat]]. Halte yang berada di [[Koridor 1 Transjakarta|Koridor 1]] yang membentang dari utara ke selatan ini, namanya berasal dari [[Monumen Selamat Datang|Bundaran Hotel Indonesia]] yang terletak tidak jauh dari halte.
 
== Sejarah ==
Baris 71:
 
Pada awal Juli 2023, akses langsung dari halte menuju Stasiun MRT Bundaran HI telah dibuka kembali setelah lebih dari satu tahun ditutup sejak Halte Bundaran HI mulai direvitalisasi pada April 2022 lalu.<ref>{{Cite web|last=Bustomi|first=Muhammad Isa|date=10 Juli 2023|editor-last=Movanita|editor-first=Ambaranie Nadia Kemala|title=Halte Transjakarta Bundaran HI Kini Terintegrasi dengan Stasiun MRT|url=https://megapolitan.kompas.com/read/2023/07/10/12093721/halte-transjakarta-bundaran-hi-kini-terintegrasi-dengan-stasiun-mrt|website=[[Kompas.com]]|language=id|access-date=11 Juli 2023|archive-date=2023-07-24|archive-url=https://web.archive.org/web/20230724145225/https://megapolitan.kompas.com/read/2023/07/10/12093721/halte-transjakarta-bundaran-hi-kini-terintegrasi-dengan-stasiun-mrt|dead-url=no}}</ref>
 
== Hak penamaan ==
Pada [[30 Juni]] [[2022]], PT Transportasi Jakarta mengumumkan penjualan hak penamaan eksklusif (''exclusive naming rights'') untuk beberapa halte Transjakarta, termasuk di dalamnya Halte Bundaran HI. Halte Bundaran HI digadang-gadang menjadi halte yang mengedepankan layanan transportasi sekaligus sebagai tengaran gaya hidup dan bisnis internasional (''international lifestyle and business landmark''), menjadikan halte ini strategis dalam berbagai aktivasi dan promosi.<ref>{{Cite web|date=2022-06-30|title=Sejalan dengan semangat kolaborasi dan program revitalisasi Halte yang sedang dijalankan, Transjakarta membuka kesempatan...|url=https://twitter.com/PT_Transjakarta/status/1542386952359800832?t=WN8W-uRjkhEF4KAkxElukQ&s=19|website=Twitter|language=id|access-date=2023-08-16}}</ref><ref>{{Cite news|last=Alfarizy|first=Moh. Khory|date=2022-07-25|title=Pendapatan Transjakarta dari Program Naming Rights Halte Bus Mencapai Rp 200 Miliar|url=https://metro.tempo.co/read/1615731/pendapatan-transjakarta-dari-program-naming-rights-halte-bus-mencapai-rp-200-miliar|work=Tempo.co|access-date=2022-08-21|archive-date=2023-03-05|archive-url=https://web.archive.org/web/20230305042657/https://metro.tempo.co/read/1615731/pendapatan-transjakarta-dari-program-naming-rights-halte-bus-mencapai-rp-200-miliar|dead-url=no}}</ref>
 
Pada bulan Agustus 2023, [[Astra International|PT Astra International Tbk]] memperoleh hak penamaan Halte Bundaran HI, membuat halte ini sebagai halte Transjakarta pertama yang berhasil menjual hak penamaannya secara komersial. Praktis, jenama "'''ASTRA'''" disandingkan dengan nama halte ini baik pada papan nama halte, peta rute, pengumuman dalam bus, hingga sosial media Transjakarta secara bertahap.
 
== Bangunan dan tata letak ==