Gunung Gede: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 10 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.9.5
Baris 59:
* '''Telaga Biru'''. Danau kecil berukuran lima hektare (1.575 meter dpl.) terletak 1,5 km dari pintu masuk Cibodas. Danau ini selalu tampak biru diterpa sinar matahari, karena ditutupi oleh ganggang biru.
* [[Curug Cibeureum|'''Air terjun Cibereum (I)''']]'''.''' Air terjun yang mempunyai ketinggian sekitar 50 meter terletak sekitar 2,8 km dari Cibodas. Di sekitar air terjun tersebut pengunjung dapat melihat sejenis lumut merah yang endemik di daerah [[Jawa Barat]].
* '''Air terjun Cibereum (II)'''. Air terjun ini memiliki ketinggian sekitar 60 meter dan terletak sekitar 2,5 km dari [[Perbawati, Sukabumi, Sukabumi|Perbawati]], Sukabumi. Terletak diantara jalur pendakian via Salabintana.
* '''Sumber Air Panas Cibodas'''. Terletak sekitar 5,3 km atau 2 jam perjalanan dari Cibodas, berada di jalur pendakian via Cibodas.
* '''Kandang Batu''' dan '''Kandang Badak.''' Tempat singgah untuk kegiatan berkemah dan pengamatan flora/fauna. Berada di ketinggian 2.220 mdpl dengan jarak 7,8 km atau 3,5 jam perjalanan dari Cibodas.