Lukas Enembe: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 69:
 
== Kasus Korupsi ==
Pada 5 September 2022 Lukas Enembe ditetapkan menjadi tersangka kasus suap dan gratifikasi. Namun, baru pada 10 Januari 2023 KPK berhasil melakukan penangkapan dan pemeriksaan.<ref name=tempo2>{{Cite news|title=Inilah Perjalanan Kasus Korupsi Gubernur Papua Lukas Enembe hingga Ditangkap KPK | url=https://nasional.tempo.co/read/1678320/inilah-perjalanan-kasus-korupsi-gubernur-papua-lukas-enembe-hingga-ditangkap-kpk |work=tempo.co |date=2023-01-11 |access=2023-07-01}}</ref> Pada tahun 20072017 PPATK melayangkan laporan dugaan suap dan gratifikasi yang dilayangkan kepada Lukas terkait adanya pengelolaan uang tak wajar. Transaksi yang dilakukan Lukas mencapai ratusan miliar rupiah, antara lain setoran tunai ke kasino Singapura hingga pembelian tunai jam tangan mewah.<ref name=tempo2/>
 
Setelah lima tahun, pada 5 September 2022 KPK menetapkan Lukas Enembe sebagai tersangka kasus suap dan gratifikasi senilai Rp 1 miliar. Terjadi protes dari massa warga Papua yang mengatasnamakan Front Rakyat dan Imapa Jadetabek mendatangi Gedung Merah Putih KPK menuntut menghentikan penyidikan kasus Lukas Enembe.<ref name=cnn-id1>{{Cite news|title=Massa Warga Papua Geruduk KPK Protes Status Tersangka Lukas Enembe | url=https://www.cnnindonesia.com/nasional/20220922111655-12-851164/massa-warga-papua-geruduk-kpk-protes-status-tersangka-lukas-enembe |work=cnnindonesia.com |date=2022-09-22 |access=2023-07-01}}</ref>