Tidur: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Serigala Sumatera (bicara | kontrib)
Tag: kemungkinan perlu pemeriksaan terjemahan Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler pranala ke halaman disambiguasi
Serigala Sumatera (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 8:
 
Fase peralihan dari sadar ke tidur disebut sebagai ''pradormitium'' dan fase peralihan dari tidur kembali ke sadar disebut sebagai ''postdormitium''. Di dalam ilmu kedokteran ilmu yang mempelajari gangguan tidur disebut sebagai [[somnologie]].
 
== Tahapan Tidur ==
Pada dasarnya ada dua jenis tipe tahapan tidur yaitu pergerakan mata gesit atau ''rapid eye movement (REM)'' dan pergerakan mata kaku atau ''non-rapid eye movement (non-REM).'' Masing-masing terkait dengan gelombang otak dan aktivitas saraf tertentu. siklus ''REM'' dan non-REM terjadi beberapa kali dalam semalam selama kita tidur dengan periode REM yang semakin lama dan lebih dalam ketika menjelang pagi.<ref name=":0" />
 
== Manusia ==