Hierarki kebutuhan Maslow: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 15:
Kebutuhan fisiologis berbeda dari kebutuhan-kebutuhan lain dalam dua hal.<ref name=Feist/> Pertama, kebutuhan fisiologis adalah satu-satunya kebutuhan yang bisa terpuaskan sepenuhnya atau minimal bisa diatasi.<ref name=Feist/> Manusia dapat merasakan cukup dalam aktivitas makan sehingga pada titik ini, daya penggerak untuk makan akan hilang.<ref name=Feist/> Bagi seseorang yang baru saja menyelesaikan sebuah santapan besar, dan kemudian membayangkan sebuah makanan lagi sudah cukup untuk membuatnya mual.<ref name=Feist/> Kedua, yang khas dalam kebutuhan fisiologis adalah hakikat pengulangannya.<ref name=Feist/> Setelah manusia makan, mereka akhirnya akan menjadi lapar lagi dan akan terus menerus mencari makanan dan air lagi.<ref name=Feist/> Sementara kebutuhan di tingkatan yang lebih tinggi tidak terus menerus muncul.<ref name=Feist/> Sebagai contoh, seseorang yang minimal terpenuhi sebagian kebutuhan mereka untuk dicintai dan dihargai akan tetap merasa yakin bahwa mereka dapat mempertahankan pemenuhan terhadap kebutuhan tersebut tanpa harus mencari-carinya lagi.<ref name=Feist/>
 
=== Kebutuhan Akan Rasa Aman ''(Safety/Security Needs)franco windah'' ===
Setelah kebutuhan-kebutuhan fisiologis terpuaskan secukupnya, muncullah apa yang disebut Maslow sebagai kebutuhan-kebutuhan akan rasa aman.<ref name=Goble/> Kebutuhan-kebutuhan akan rasa aman ini diantaranya adalah rasa aman fisik, [[stabilitas]], [[ketergantungan]], perlindungan dan kebebasan dari daya-daya mengancam seperti kriminalitas, [[perang]], [[terorisme]], penyakit, takut, cemas, bahaya, kerusuhan dan bencana alam.<ref name=Feist/> Serta kebutuhan secara psikis yang mengancam kondisi kejiwaan seperti tidak diejek, tidak direndahkan, tidak stres, dan lain sebagainya. Kebutuhan akan rasa aman berbeda dari kebutuhan fisiologis karena kebutuhan ini tidak bisa terpenuhi secara total.<ref name=Feist/> Manusia tidak pernah dapat dilindungi sepenuhnya dari ancaman-ancaman meteor, kebakaran, banjir atau perilaku berbahaya orang lain.