Ismael Thomas: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kelengkapan kasus Korupsi Ismail Thomas
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 44:
}}
 
'''Ismael Thomas''', [[Sarjana Hukum|S.H.]], [[Magister|M.Si.]] ({{lahirmati|[[Linggang Bigung, Kutai Barat]], [[Kalimantan Timur]]|31|1|1955}}) adalah seorang politikus Indonesia. Saat ini Kejaksaan Agung (Kejagung) RI menetapkan mantan politikus PDI Perjuangan Ismail Thomas sebagai tersangka kasus dugaan korupsi pemalsuan dokumen perusahaan tambang, ia dipecat sebagai Anggota [[Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia|DPR-RI]] sejak ditetapkan sebagai tersangka setelah sebelumnya 2019 mewakili daerah pemilihan [[Kalimantan Timur (daerah pemilihan)|Kalimantan Timur]]. Sebelumnya, ia menjabat sebagai [[Bupati Kutai Barat]] dari 2006 hingga 2016. Ismael merupakan mantan kader yang telah dipecat dari [[Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan]] dan tidak lagi duduk di [[Komisi VII Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia|Komisi VII]].<ref>{{cite web |url=https://www.cnbcindonesia.com/news/20191030063226-4-111185/catat-ini-daftar-anggota-dpr-ri-di-komisi-i-hingga-komisi-xi |title=Catat! Ini Daftar Anggota DPR RI di Komisi I Hingga Komisi XI |first=Cantika Adinda |last=Putri |website=[[CNBC Indonesia]] |date=30 Oktober 2019 |accessdate=30 September 2021}}</ref>
 
== Kehidupan awal ==