Suku Sabu: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 19:
 
== Budaya ==
Suku Sabu memiliki kebiasaan untuk mencium dengan [[hidung]] dalam tiap pertemuan. Tujuannya untuk menjalin hubungan kekerabatan yang baik dengan semua orang.{{Butuh rujukan}} Dalam masyarakat Sabu masih dikenal kepercayaan Jigitiu atau kepercayaan kepada Mone Ama yang ada di Liru Bela.{{Butuh rujukan}} Orang sabu memiliki rasa solidaritas yang tinggi sebagai contoh pada acara Pelekongaa (pernikahan) maka sebelumnya diadakan kumpul keluarga di mana semua yang berkaitan dengan pernikahan akan di bahas bersama-sama oleh keluarga.{{Butuh rujukan}}
 
== Referensi ==